
Bola.net - - Antonio Conte dikabarkan sudah mendapat pemberitahuan dari bahwa ia harus menjual pemain sebelum bisa mendatangkan nama anyar di musim panas.
Bos Chelsea sudah menyusun daftar pemain yang ia inginkan, namun antusiasmenya dalam membangun skuat baru sudah dipadamkan oleh pernyataan terbaru dari klub.
Friksi dengan manajemen Chelsea dimulai ketika klub mengatakan pada manajer Italia bahwa tidak akan ada dana transfer mengalir jika tak ada penjualan, menurut laporan Mirror.
Nathan Ake dan pemain Chelsea
Reaksi Conte terhadap kabar tersebut adalah mengirim pesan singkat pada Diego Costa, mengatakan sang striker tak lagi masuk dalam rencananya. Pesan tersebut membuat manajemen Chelsea marah.
Conte sendiri sudah menegaskan bahwa ia membutuhkan setidaknya 200 juta pounds untuk mendatangkan Alex Sandro, Romelu Lukaku, Jerome Boateng, dan Tiemoue Bakayoko.
Namun Conte kesal karena ia diminta menjual beberapa pemainnya sebelum bisa mendatangkan penggawa anyar.
Eks manajer Juventus itu sendiri sebelumnya pernah meninggalkan klub Turin menjelang musim anyar usai merasa tak mendapat dukungan soal transfer di musim panas 2014.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Juni 2017 19:28
-
Liga Inggris 18 Juni 2017 14:32
-
Liga Inggris 18 Juni 2017 06:40
-
Liga Eropa Lain 18 Juni 2017 05:00
-
Liga Inggris 18 Juni 2017 03:40
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...