
Bola.net - - Keinginan klub Bundesliga, Bosrussia Monchengladbach untuk mendapatkan jasa Bastian Schweinsteiger harus bertepuk sebelah tangan. Pasalnya, sang pemain telah menolak ajakan untuk pindah ke Gladbach.
Masa depan Schweinsteiger di Manchester United saat ini memang tidak menentu. Meski kini sudah kembali ke skuat utama, pemain asal Jerman ini masih belum pasti tampil reguler.
Hal ini kemudian membuat banyak klub ingin memboyongnya, termasuk Gladbach.
"Bastian Schweinsteiger adalah pemain yang fantastis. Tapi dia tidak ingin mengakhiri karirnya bersama kami," ujar Direktur Olahraga Gladbach, Max Eberl.
"Jika kami mendatangkan pemain baru di bursa transfer musim dingin, sang pemain harus cocok dengan sistem yang kami miliki," sambungnya di laman resmi klub.
Gladbach sendiri bukan satu-satunya klub yang tertarik untuk memboyong Schweinsteiger. Santer dikabarkan bahwa pemain berusia 32 tahun juga menjadi incaran beberapa klub asal Major League Soccer [MLS] di Amerika Serikat.
Baca Ini Juga:
- Courtois Senang Chelsea Bikin Klub Premier Lain Tertekan
- Man City Harus Bayar 25 Juta Pounds Jika Ingin Kiper Benfica Ini
- Rahasia Kekompakan Ibra dan Pogba
- Lallana: Ini Bukan Waktunya Lihat Papan Klasemen
- Paul Pogba Akan Merindukan Juventus
- Lallana Diklaim Sebagai Pemain Terbaik Inggris, Ini Reaksi Klopp
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 Desember 2016 23:02
-
Liga Inggris 14 Desember 2016 22:48
-
Liga Inggris 14 Desember 2016 22:07
-
Liga Inggris 14 Desember 2016 21:29
-
Liga Inggris 14 Desember 2016 17:44
Kasus Mata Jadi Bukti Mourinho Tak Keberatan Lepas Depay dan Schneiderlin
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...