
Manchester Evening News mengatakan riwayat cedera sang pemain bakal membuatnya tak terlihat bagus di mata Jose Mourinho.
Manajer Portugal disebut amat mengutamakan kebugaran pemainnya dan Schweinsteiger diprediksi tidak akan bisa mengikuti ritme latihan sang manajer.
Sang pemenang Piala Dunia mencatat start lamban usai ia diboyong manajer Louis van Gaal, sebelum akhirnya absen di 13 laga usai mengalami cedera lutut di Januari.
Ia kemudian kembali dicadangkan karena masalah lutut lainnya, yang membuatnya absen hingga akhir musim.
United sendiri disebut tengah mengusahakan transfer Paul Pogba untuk memperkuat lini tengah mereka, bahkan siap memecahkan rekor dunia untuk itu. Setan Merah diklaim siap membayar hingga 100 juta poundsterling dalam negosiasi dengan Juventus, yang dipimpin langsung oleh direktur Ed Woodward.
Schweinsteiger sendiri kini masih menjalani masa liburan, usai memperkuat Jerman di Euro 2016. [initial]
(men/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Juli 2016 22:58
-
Liga Inggris 19 Juli 2016 22:33
-
Liga Inggris 19 Juli 2016 22:17
-
Liga Inggris 19 Juli 2016 21:43
Ini Alasan Borthwick-Jackson Tak Masuk dalam Skuat MU Pra Musim
-
Liga Inggris 19 Juli 2016 20:50
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...