
Bola.net - Gelandang bertahan Southampton, Morgan Schneiderlin, dikabarkan bakal segera meneken kontrak berdurasi empat tahun di Manchester United pekan ini.
Nama gelandang asal Prancis itu muncul dalam daftar bidikan Setan Merah sejak cukup lama. Selain MU, Arsenal juga disebut mengincar gelandang 25 tahun tersebut.
Namun dari dua klub tersebut, United-lah yang kini akan segera mengamankan servisnya. Berdasarkan laporan dari Goal, Setan Merah memang belum memenuhi permintaan Soton untuk membayar biaya transfer sang pemain sebesar 25 juta Pounds. Namun, masalah itu dikabarkan bakal segera tuntas dalam waktu dekat.
Setelah itu, barulah Schneiderlin akan menandatangani kontrak berdurasi empat tahun. Nantinya, ia disebut akan dibayar 100 ribu Pounds per pekan di Old Trafford.
Schneiderlin tampil sebanyak 26 kali bagi Soton di pentas Premier League musim lalu. Ia juga masih sanggup menyumbangkan empat gol dan menciptakan 20 peluang mencetak gol. [initial]
(gl/dim)
Nama gelandang asal Prancis itu muncul dalam daftar bidikan Setan Merah sejak cukup lama. Selain MU, Arsenal juga disebut mengincar gelandang 25 tahun tersebut.
Namun dari dua klub tersebut, United-lah yang kini akan segera mengamankan servisnya. Berdasarkan laporan dari Goal, Setan Merah memang belum memenuhi permintaan Soton untuk membayar biaya transfer sang pemain sebesar 25 juta Pounds. Namun, masalah itu dikabarkan bakal segera tuntas dalam waktu dekat.
Setelah itu, barulah Schneiderlin akan menandatangani kontrak berdurasi empat tahun. Nantinya, ia disebut akan dibayar 100 ribu Pounds per pekan di Old Trafford.
Schneiderlin tampil sebanyak 26 kali bagi Soton di pentas Premier League musim lalu. Ia juga masih sanggup menyumbangkan empat gol dan menciptakan 20 peluang mencetak gol. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Higuain Isyaratkan Ingin Pindah ke Liverpool
- Incar Bonucci, Madrid Siapkan 30 Juta Euro
- Youngster Barcelona Ini Segera Hijrah ke Liverpool?
- Abdennour Ogah ke AC Milan
- Chelsea Siapkan 20 Juta Untuk Stones
- Clyne Tuntaskan Tes Medis di Liverpool
- Liverpool Segera Gaet Defender Muda Swedia
- Schweinsteiger Isyaratkan Tolak Tawaran Manchester United
- 'Seamus Coleman Akan Hebat Untuk Manchester United'
- Gantikan Miranda, Atletico Siap Caplok Bintang Muda City
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 29 Juni 2015 22:28
-
Liga Eropa Lain 29 Juni 2015 20:15
-
Liga Inggris 29 Juni 2015 17:35
Van Gaal Buka Kesempatan Youngster MU Unjuk Diri di Pramusim
-
Liga Inggris 29 Juni 2015 17:00
-
Liga Inggris 29 Juni 2015 16:12
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...