
Bola.net - - Javier Saviola belum lama ini mengaku percaya bahwa Josep Guardiola memang memiliki bakat luar biasa untuk menjadi pelatih sukses, bahkan sejak ia masih berkarir sebagai pemain di .
Selama Saviola bermain di klub sejak 2001 silam, ia pernah menjadi rekan Guardiola dan ia mengaku tidak terkejut dengan sukses yang diraih oleh Pep sebagai pelatih, meski ia percaya bahwa hal itu lebih karena kualitas kepemimpinan bos Manchester City, ketimbang keahliannya dalam meracik taktik.
"Guardiola sekarang sama ketika ia masih jadi pemain. Dia punya karakter yang kuat. Ketika saya jadi rekan setimnya, saya tahu bahwa di masa depan dia akan jadi pelatih. Saya tahu dari cara dia mengekspresikan dirinya sendiri, dari cara ia menangani tim. Dia punya banyak sifat baik dan di selalu jadi pemimpin di dalam tim," tutur Saviola di Omnisport.
"Saya menyadari bahwa itu lebih karena kepemimpinannya, ketimbang karena kemampuan taktiknya - dia lebih seperti seorang pemimpin. Mungkin setelah itu dia lebih banyak berkembang. Anda harus belajar untuk menjadi seorang pelatih."
"Tentu, setelah anda berhenti menjadi seorang pemain anda akan berkembang di area lain untuk menjadi pelatih. Namun ya, dia adalah pemimpin di ruang ganti dan di lapangan. Dia selalu ingin jadi yang terbaik, saya tahu dia akan jadi seseorang yang penting di dunia sepakbola."
Baca Juga:
- Kanchelskis Minta Fans United Sabar dengan Ibrahimovic
- Kanchelskis: Terlalu Dini Nilai Kerja Mourinho dan MU
- Kanchelskis: Ferguson Takkan Pernah Kritik Pemain di Publik
- Kanchelskis: Mourinho Rusak Gaya Main MU
- Conte Sebut Tak Ada Aturan Soal Minum-minum di Chelsea
- Conte Sebut Masih Ada Tempat untuk Terry di Sistemnya
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 November 2016 23:25
-
Liga Italia 18 November 2016 21:46
-
Liga Inggris 18 November 2016 09:48
-
Liga Inggris 18 November 2016 03:43
-
Liga Inggris 18 November 2016 02:56
Data dan Fakta Premier League: Crystal Palace vs Manchester City
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...