
Bola.net - Setelah menjalani semusim yang cukup berwarna bersama Chelsea, striker Samuel Eto'o akhirnya hengkang dari Stamford Bridge setelah kontraknya habis musim panas ini. Penyerang 33 tahun ini berusaha menyampaikan rasa terima kasihnya kepada fans dengan cara yang unik.
Melalui akun Instagram miliknya, kapten Kamerun ini mengunggah foto kompilasi aksinya selama membela The Blues. Tak ketinggalan Eto'o mengucapkan banyak terima kasih kepada fans yang selama ini telah mendukungnya.
Selama membela Chelsea, Eto'o total mencetak 14 gol dalam 41 laga di seluruh kompetisi. Di akhir musim, ia sempat terlibat friksi dengan Manajer Jose Mourinho, yang memberikan kritikan terkait performa dan usianya.[initial]
(ins/mri)
Melalui akun Instagram miliknya, kapten Kamerun ini mengunggah foto kompilasi aksinya selama membela The Blues. Tak ketinggalan Eto'o mengucapkan banyak terima kasih kepada fans yang selama ini telah mendukungnya.
"Terima kasih untuk fans Chelsea yang luar biasa dan memberi saya kesempatan untuk mengenakan jersey warna biru. Adalah sebuah kebanggaan untuk saya!
Blue is the color! Dan saya, Samuel Eto'o Ello Ello akan selamanya berwarna biru. #CFC #it #was #a #real #pleasure #KTBFFH"
Selama membela Chelsea, Eto'o total mencetak 14 gol dalam 41 laga di seluruh kompetisi. Di akhir musim, ia sempat terlibat friksi dengan Manajer Jose Mourinho, yang memberikan kritikan terkait performa dan usianya.[initial]
Baca Juga
- Dambakan Sentuhan Mourinho, Gelandang Kamerun Ingin ke Chelsea
- Duo Aljazair Berhasil Curi Perhatian Mourinho
- Demi Courtois, Wilmots Sarankan Chelsea Jual Cech
- Berkat WhatsApp, Salah Akhirnya Gabung Chelsea
- Fabregas Pindah ke Chelsea, Legenda Arsenal Sedih
- Pindah ke Chelsea, Pogba Seret Chiellini dan Asamoah Ikut Serta
- Hazard Masuk Agenda Transfer Valencia
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 Juli 2014 23:21
-
Liga Inggris 1 Juli 2014 22:04
-
Liga Inggris 1 Juli 2014 21:05
-
Liga Inggris 1 Juli 2014 15:23
-
Open Play 1 Juli 2014 11:36
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...