
Bola.net - - Mohamed Salah menetapkan target ambisius memenangkan semua trofi yang tersedia di jagat sepakbola.
Bintang belum lama ini dinobatkan menjadi Pemain Terbaik Afrika 2017, usai memenangkan persaingan dengan Sadio Mane dan Pierre-Emerick Aubameyang.
Pemain 25 tahun sukses mencetak 17 gol dari 21 penampilannya di Anfield musim ini, dan juga membantu Mesir masuk ke putaran final Piala Dunia 2018, hanya beberapa bulan setelah timnya kalah dari Kamerun di final Piala Afrika 2017.
Dan sebelum acara penghargaan di Accra semalam, Salah menekankan bahwa trofi pemain terbaik akan berarti banyak untuk dirinya dan rakyat Mesir.
Mohamed Salah dan Sadio Mane.
"Saya sangat bangga berada di sini sekarang. Saya selalu ingin memenangkan segalanya," tuturnya di Goal International.
"Sejak memutuskan menjadi pemain profesional, saya hanya ingin menjadi pemain terbaik di Mesir. Saya tahu apa yang saya inginkan dan tahu bagaimana melakukannya, jadi saya bekerja keras setiap hari untuk membuktikan diri."
"Itulah yang saya inginkan, jadi saya kira semuanya berjalan dengan baik itu saya, kita lihat saja apa yang akan terjadi di masa mendatang."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 Januari 2018 21:56
Neville Ingatkan Liverpool Akan Efek Negatif Penjualan Coutinho
-
Liga Inggris 4 Januari 2018 21:32
Legenda MU Ini Sebut Liverpool Edan Jika Jual Coutinho ke Barca
-
Liga Inggris 4 Januari 2018 21:06
-
Liga Inggris 4 Januari 2018 20:40
-
Liga Inggris 4 Januari 2018 18:25
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...