
Bola.net - Mohamed Salah menegaskan bahwa dirinya ingin mempersembahkan dua gelar prestisius, Premier League dan Liga Champions, untuk Chelsea di musim kompetisi yang akan datang.
Musim lalu The Blues hanya finish di peringkat tiga Premier League. Sementara itu di Liga Champions, langkah mereka terhenti di perempat final. Namun Salah yakin semuanya akan berbeda di musim depan.
Musim lalu The Blues hanya finish di peringkat tiga Premier League. Sementara itu di Liga Champions, langkah mereka terhenti di perempat final. Namun Salah yakin semuanya akan berbeda di musim depan.
"Target kami adalah memenangkan Premier League dan Liga Champions. Amat penting untuk klub seperti Chelsea, menjadi penantang di semua kompetisi yang kami ikuti, saya harap kami bisa melakukan itu," tutur Salah menurut laporan ChelseaFC.com.
"Sedangkan diri saya sendiri, saya biasanya tak ingin menetapkan begitu banyak target, namun saya ingin terus meningkatkan kemampuan sebagai pemain dan membantu kesuksesan rekan setim," pungkasnya.
Salah ditransfer Chelsea dari FC Basel pada bulan Januari silam. [initial]
(cfc/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 Agustus 2014 22:15
-
Liga Inggris 1 Agustus 2014 21:30
-
Liga Inggris 1 Agustus 2014 14:41
-
Liga Inggris 1 Agustus 2014 09:21
-
Liga Inggris 1 Agustus 2014 09:08
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...