
Bola.net - - Eks striker Manchester United, Louis Saha, percaya bahwa Sir Alex Ferguson dan Jose Mourinho memiliki kualitas yang sama.
Pria Prancis pernah ditangani oleh Ferguson selama empat setengah tahun, di mana ia mencetak 42 gol selama periode tersebut.
Saha lantas mencoba membandingkan cara melatih Fergie dan Mourinho, yang dalam dua musim terakhir sudah berhasil membawa MU juara Liga Europa dan Piala Liga, serta mengembalikan tim ke Liga Champions.
"Mereka adalah dua pelatih yang terobsesi dengan kemenangan, selalu ingin tim dan pemain mereka diuntungkan. Mereka juga amat inovatif," tutur Saha di BetStars.
Sir Alex Ferguson
"Alex Ferguson selalu senang melakukan inovasi, ia mendorong pemain memberikan 200 persen, Mourinho dan dirinya adalah dua mesin besar."
"Mourinho tahu semua detail, bobot tiap pemain lawan, apakah dia cedera, dia tahu semuanya."
"Taktik memang penting, tapi detail kecil juga. Alex Ferguson pun sama seperti itu."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Oktober 2017 21:57
Smalling Tetap Enjoy Hadapi Persaingan Ketat di Lini Belakang MU
-
Liga Inggris 5 Oktober 2017 21:36
-
Liga Inggris 5 Oktober 2017 19:47
-
Liga Inggris 5 Oktober 2017 18:31
-
Liga Inggris 5 Oktober 2017 15:26
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...