
Bola.net - Bacary Sagna meminta Manchester City segera memetik pelajaran dari dua kekalahan beruntun yang mereka terima dari Juventus dan West Ham, menjelang pertandingan melawan Sunderland di Piala Liga.
Bek asal Prancis juga mengatakan bahwa City siap mengatasi kendala cedera pemain, usai Pablo Zabaleta dipastikan bakal absen setidaknya hingga akhir bulan.
"Kami punya skuat besar dengan pemain berkualitas. Pablo saat ini tengah cedera, namun saya tidak tahu apakah ia bakal menggantikan saya atau tidak - tugas saya adalah memberikan sesuatu pada tim," jelas Sagna pada reporter.
"Kami ingin memenangkan trofi juara sebanyak mungkin. Kami akan memikirkan apa yang terjadi melawan West Ham dan segera bangkit. Setiap tim amat berbahaya dan sulit dikalahkan." [initial]
(tdm/rer)
Bek asal Prancis juga mengatakan bahwa City siap mengatasi kendala cedera pemain, usai Pablo Zabaleta dipastikan bakal absen setidaknya hingga akhir bulan.
"Kami punya skuat besar dengan pemain berkualitas. Pablo saat ini tengah cedera, namun saya tidak tahu apakah ia bakal menggantikan saya atau tidak - tugas saya adalah memberikan sesuatu pada tim," jelas Sagna pada reporter.
"Kami ingin memenangkan trofi juara sebanyak mungkin. Kami akan memikirkan apa yang terjadi melawan West Ham dan segera bangkit. Setiap tim amat berbahaya dan sulit dikalahkan." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 September 2015 22:13
-
Liga Inggris 21 September 2015 14:35
Lawan West Ham, Skuat City Termahal Sepanjang Sejarah Premier League
-
Liga Inggris 21 September 2015 14:22
-
Liga Inggris 21 September 2015 14:17
Bersejarah, Palu West Ham Runtuhkan Rumah Arsenal, Liverpool dan City
-
Liga Italia 21 September 2015 12:49
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...