
Bola.net - - Bacary Sagna meminta para fans untuk mendukung Arsene Wenger, berkeras bahwa ia masih merupakan sosok tepat untuk membuat tim keluar dari situasi sulit.
Bek Manchester City, yang menghabiskan tujuh tahun di Emirates di bawah asuhan manajer Prancis, mengaku sedih melihat perlakuan yang diterima Wenger belakangan ini.
Dan ia meminta manajemen untuk berhati-hati terkait keputusan untuk memecat Wenger, karena menurutnya tidak ada orang lain yang jauh lebih peduli mengenai Arsenal ketimbang manajer mereka sekarang.
Bacary Sagna
"Dia tidak layak menerima apa yang terjadi padanya - dia pria yang hebat. Ini tidak adil. Kadang anda mengalami momen yang sulit, namun dia selalu ada untuk tim. Fans kecewa dengan hasil yang diraih - siapapun pasti akan kecewa," tutur Sagna menurut Express.
"Namun apakah ini waktu bagi dia untuk pergi? Tidak. Saya ingin dia bertahan. Saya mengasosiasikan nama Arsenal dengan dirinya."
"Ketika saya mengalami momen sulit dia selalu mempercayai saya. Itulah mengapa sulit bagi saya untuk melihat dia di posisinya sekarang. Saya sedih untuk manajer karena dia tidak pantas menerima apa yang terjadi padanya. Dia adalah sosok yang tepat untuk situasi ini di Arsenal."
The Gunners baru saja menelan kekalahan 1-3 dari West Brom pekan lalu.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Maret 2017 21:41
-
Liga Inggris 20 Maret 2017 16:00
-
Liga Inggris 20 Maret 2017 15:50
-
Liga Inggris 20 Maret 2017 15:05
-
Liga Spanyol 20 Maret 2017 14:50
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...