
Martial baru saja membuat gol kemenangan MU, kala mereka mengalahkan Everton 2-1 dan memastikan masuk ke final Piala FA di Wembley pekan lalu.
"Masih terlalu cepat untuk membuat penilaian, terutama untuk Rashford. Ia masih muda dan belum terlalu banyak bermain, namun dampak yang ia beri untuk kami di beberapa laga terakhir sungguh luar biasa," tutur Rooney pada Express.
"Anthony mampu menyesuaikan diri dengan cepat. Jelas ia tidak akan bisa terus bermain konsisten, namun ia mampu menyesuaikan diri dengan baik, ia mampu mencetak beberapa gol penting dan anda bisa lihat betapa senangnya ia membantu kami lolos ke final."
"Ketika saya bergabung dengan klub ini di usia 18, Ryan Giggs sudah berusia 30 dan ia membantu saya dengan banyak nasihat. Dan saya coba melakukan hal yang sama dengan para pemain muda. Mereka juga bisa membantu saya. Anda harus terus selalu belajar, terutama dengan posisi saya yang baru ini. Saya amat menikmatinya." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 April 2016 23:51
-
Liga Inggris 24 April 2016 23:27
-
Liga Italia 24 April 2016 23:20
-
Liga Inggris 24 April 2016 22:50
-
Liga Inggris 24 April 2016 21:58
LATEST UPDATE
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 12:20
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 12:20
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 12:19
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...