
Bola.net - - Pelatih Manchster United, Jose Mourinho mengatakan bahwa dirinya ingin yang lebih dari Wayne Rooney meskipun sang penyerang baru saja menyamai rekor gol Sir Bobby Charlton.
Satu gol yang Rooney cetak saat melawan Reading di babak ketiga Piala FA memang berarti banyak bagi sang kapten tim. Tambahan satu gol itu membuatnya menyamai torehan 249 gol milik Sir Bobby Charlton.
"Akan lebih banyak hari spesial yang datang. Ini luar biasa tapi saya ingin satu gol lebih! Dia sosok luar biasa di tim dan kami semua ingin dia melakukannya. Untuk memiliki Rooney sebagai top skor di klub seperti ini adalah luar biasa baginya," ujarnya.
"Kami bermain baik, tapi tak lebih baik dari beberapa pertandingan di mana kami tak menang," tandasnya.
Manchester United sendiri pada pertandingan tersebut meraih kemenangan telak empat gol tanpa balas. Selain gol pembuka dari Rooney, The Red Devils mencetak gol tambahan melalui Anthony Martial dan dua gol Marcus Rashford.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 Januari 2017 23:59
-
Liga Inggris 6 Januari 2017 23:01
-
Liga Inggris 6 Januari 2017 23:01
-
Liga Inggris 6 Januari 2017 17:31
-
Liga Inggris 6 Januari 2017 16:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...