
Bola.net - Striker Manchester United, Wayne Rooney mengaku siap jika nantinya ditunjuk menjadi kapten Setan Merah untuk musim depan.
Dengan bakal perginya kapten saat ini, Nemanja Vidic di akhir musim, bursa calon penggantinya pun memanas. Namun banyak pihak menjagokan penyerang Inggris berusia 28 tahun itu sebagai kandidat paling kuat. Dan Rooney pun mengirim sinyal jika dirinya kompeten untuk jabatan itu.
"Saya sudah beberapa kali melakukannya dan jika manajer ingin saya jadi kapten, saya tak masalah. Saya akan menerimanya dengan sangat senang. Meski demikian, semuanya tergantung manajer siapa yang dirasanya tepat memimpin tim. Saya yakin ia akan memutuskan itu saat waktunya tiba," tuturnya pada Inside United.
Rooney sendiri merasa dia punya kapasitas memimpin tim, tanpa ban kapten atau tidak. "Saya selalu merasa jika saya cukup vokal di lapangan. Saya mencoba membantu pemain lain jika saya mampu. Saya rasa itulah yang terpenting, jujur dan mengungkapkan apa yang Anda rasa," pungkasnya.
Sudah pantaskah Rooney menyandang ban kapten United? Share berita dengan benar pada rekan dan kolega, sembari sisipkan komentar cerdas Anda. [initial]
(fft/row)
Dengan bakal perginya kapten saat ini, Nemanja Vidic di akhir musim, bursa calon penggantinya pun memanas. Namun banyak pihak menjagokan penyerang Inggris berusia 28 tahun itu sebagai kandidat paling kuat. Dan Rooney pun mengirim sinyal jika dirinya kompeten untuk jabatan itu.
"Saya sudah beberapa kali melakukannya dan jika manajer ingin saya jadi kapten, saya tak masalah. Saya akan menerimanya dengan sangat senang. Meski demikian, semuanya tergantung manajer siapa yang dirasanya tepat memimpin tim. Saya yakin ia akan memutuskan itu saat waktunya tiba," tuturnya pada Inside United.
Rooney sendiri merasa dia punya kapasitas memimpin tim, tanpa ban kapten atau tidak. "Saya selalu merasa jika saya cukup vokal di lapangan. Saya mencoba membantu pemain lain jika saya mampu. Saya rasa itulah yang terpenting, jujur dan mengungkapkan apa yang Anda rasa," pungkasnya.
Sudah pantaskah Rooney menyandang ban kapten United? Share berita dengan benar pada rekan dan kolega, sembari sisipkan komentar cerdas Anda. [initial]
Kabar dari Inggris Selaju Kick and Rush!
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Maret 2014 23:35
-
Piala Dunia 12 Maret 2014 21:56
-
Liga Inggris 12 Maret 2014 21:51
-
Liga Inggris 12 Maret 2014 20:38
-
Piala Dunia 12 Maret 2014 15:59
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...