
Bola.net - Wayne Rooney tampaknya tak bakal bisa tampil di laga akhir musim ini kontra Southampton. Hal tersebut diungkapkan langsung oleh Manajer Interim Setan Merah, Ryan Giggs.
Rooney saat ini memang masih harus menjalani masa pemulihan. Sebab, sebelumnya ia mengalami cedera di area sekitar pangkal pahanya. Bahkan, pemain berusia 28 tahun itu sudah absen ketika United bermain lawan Hull City tengah pekan kemarin.
Eks pemain Everton tersebut tampaknya tak bakal bisa fit tepat waktu walau sejatinya sudah ikut kembali berlatih dengan rekan-rekannya. "Laga hari Minggu tampaknya bakal terlalu cepat baginya untuk tampil kembali," ujar Giggs pada para reporter.
Sementara itu, walau kabar absennya Rooney menjadi berita kurang mengenakkan bagi United, kabar tersebut justru menjadi kabar bagus bagi Roy Hodgson. Sebab, artinya Rooney bisa beristirahat lebih lama dan bakal bisa kembali fit saat Inggris melakoni pertarungan di Piala Dunia di Brasil mulai Juni nanti. [initial]
(sm/dim)
Rooney saat ini memang masih harus menjalani masa pemulihan. Sebab, sebelumnya ia mengalami cedera di area sekitar pangkal pahanya. Bahkan, pemain berusia 28 tahun itu sudah absen ketika United bermain lawan Hull City tengah pekan kemarin.
Eks pemain Everton tersebut tampaknya tak bakal bisa fit tepat waktu walau sejatinya sudah ikut kembali berlatih dengan rekan-rekannya. "Laga hari Minggu tampaknya bakal terlalu cepat baginya untuk tampil kembali," ujar Giggs pada para reporter.
Sementara itu, walau kabar absennya Rooney menjadi berita kurang mengenakkan bagi United, kabar tersebut justru menjadi kabar bagus bagi Roy Hodgson. Sebab, artinya Rooney bisa beristirahat lebih lama dan bakal bisa kembali fit saat Inggris melakoni pertarungan di Piala Dunia di Brasil mulai Juni nanti. [initial]
Baca Juga:
- Preview: Southampton vs United, Perpisahan Vidic
- Giggs: Phil Jones Akan Siap Untuk Piala Dunia
- Giggs Santai Jelang Lawan Southampton
- Ronaldo Masuk Nominasi Penghargaan Golden Foot 2014
- Rooney Ingin Ronaldo Kembali ke United
- Rooney Berminat jadi Manajer
- Rooney Kembali Fit, United dan Inggris Bernafas Lega
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 8 Mei 2014 22:47
-
Liga Inggris 8 Mei 2014 20:42
-
Liga Inggris 8 Mei 2014 19:58
-
Liga Champions 8 Mei 2014 19:09
-
Liga Inggris 8 Mei 2014 17:04
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 22:49
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 22:41
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 22:11
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...