
Dalam pertandingan yang dimenangkan MU 3-1 tersebut, Bailly tampil lugas mengawal lini belakang tim, meski sebelumnya ada banyak yang meragukan kemampuan sosok asal Pantai Gading, setelah ia dibeli dari Villarreal di musim panas ini.
"Di dua pertandingan terakhir ia amat fantastis. Ia masih amat muda, jadi amat penting bagi kami untuk tidak mengharap terlalu banyak padanya, masih terlalu dini," tutur Rooney pada MUTV.
"Namun ia jelas memulai musim dengan baik dan saya berharap itu terus berlanjut, karena jika ia terus bermain seperti ini, ia akan menjadi aset yang bagus untuk kami."
United kini akan bersiap menghadapi Southampton, yang akan menjadi lawan main mereka di pertandingan Premier League di akhir pekan nanti. [initial]
(mutv/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 Agustus 2016 23:30
Martial: Sulit Menang Ballon d'Or Jika Ada Messi dan Ronaldo
-
Liga Inggris 14 Agustus 2016 22:50
Ini Komentar Ibrahimovic Usai Cetak Gol Debut Premier League
-
Liga Inggris 14 Agustus 2016 22:37
-
Liga Inggris 14 Agustus 2016 22:19
-
Liga Inggris 14 Agustus 2016 21:38
Hasil Pertandingan Bournemouth vs Manchester United: Skor 1-3
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:49
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:39
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:05
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 23:55
-
Liga Italia 23 Maret 2025 23:20
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 22:57
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...