
Bola.net - - Cristiano Ronaldo disebut tidak akan meninggalkan Juventus lebih cepat sebelum kontraknya berakhir.
Ronaldo didatangkan oleh Juve pada musim panas kemarin. Butuh investasi besar untuk bisa merekrutnya dari Real Madrid dan sekaligus membayar gajinya.
Hadirnya Ronaldo membuat semua orang di Juve merasa percaya diri. Sebab mereka bakal makin dominan di Serie A dan berpeluang besar meraih trofi Liga Champions.
Advertisement
Akan tetapi mimpi berjaya di Eropa sirna. Sebab langkah Bianconeri dihentikan oleh Ajax Amsterdam di babak perempat final.
Tidak Bahagia
Kekalahan itu disebut tidak membuat Ronaldo merasa senang. Ia pun disebut mulai berpikir ulang untuk terus bertahan di Turin sebelum kontraknya berakhir.
Saat ini Ronaldo dikontrak hingga tahun 2022 mendatang. Akan tetapi kabarnya ia siap hengkang pada tahun 2020.
Ia baru akan pindah jika musim depan Juve masih tetap gagal menjadi juara Eropa.
Tetap Bertahan
Namun sekarang muncul kabar bahwa Ronaldo tak akan hengkang dari Juve. Kabar ini dilansir oleh seorang jurnalis bernama Edu Aguirre, yang membocorkannya pada EL Chiringuito.
Di sisi lain, Juve disebut akan membenahi skuatnya pada musim panas mendatang. Sejumlah pemain akan dilepas dan amunisi-amunisi baru didatangkan ke Turin.
Edu sendiri disebut dekat dengan orang-orang dalam lingkaran Ronaldo. Ia juga merupakan jurnalis yang membeberkan kabar bahwa Zinedine Zidane balik ke Real Madrid.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 18 April 2019 22:44
Fisiknya Kuat, Ronaldo Diklaim Sanggup Bermain Hingga Usia 40 Tahun
-
Liga Italia 18 April 2019 13:53
Allegri Gagal Jalankan Misi, Juventus Mulai Kontak Antonio Conte
-
Liga Champions 18 April 2019 13:21
Curhat pada Ibunya, Ronaldo: Saya Tak Bisa Membuat Keajaiban
-
Galeri 18 April 2019 11:33
-
Liga Champions 18 April 2019 02:00
Sesumbar, Ten Hag Sebut Juventus dan Madrid Ciut Saat Hadapi Ajax
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...