
Bola.net - - Legenda sepakbola Brasil Ronaldo mendoakan penyerang Manchester United Zlatan Ibrahimovic agar lekas sembuh dari cederanya.
Seperti yang diketahui, Ibrahimovic mengalami cedera lutut kanan yang diperkirakan parah. Cedera itu ia dapatkan saat bermain melawan di leg kedua perempat final Liga Europa akhir pekan kemarin.
Kabarnya, pemain berusia 35 tahun tersebut bisa saja absen sampai satu tahun. Kini Ibrahimovic sendiri sudah berada di Amerika Serikat untuk menjalani operasi demi menyembuhkan lututnya tersebut.
Cedera tersebut membuat Ronaldo bersimpati pada pemain asasl Swedia tersebut. Eks penyerang Barcelona dan AC Milan itu pun mendoakan Ibrahimovic agar lekas pulih.
"Ibra, pemikiran positif saya sehingga Anda mendapatkan pemulihan yang baik, dan kembali lebih kuat seperti yang Anda inginkan. Kekuatan itu ada dalam kehendak kita! Anda mendapatkan dukungan, penghormatan dan kekaguman saya untuk menghadapi cedera dengan semangat pejuang ini untuk mengatasi kesulitan. Abs!"
A post shared by Ronaldo (@ronaldo) on
Ibrahimovic sendiri dikabarkan sudah menerima kenyataan bahwa ia tidak akan bisa bermain lagi bagi United. Kabarnya ia kini fokus untuk kembali bangkit bersama klub MLS musim depan.
Baca Juga:
- Ibrahimovic Terima Kenyataan Karirnya di MU Berakhir
- Matuidi: Zlatan Ibrahimovic Akan Bangkit
- Rooney Beri Semangat untuk Rojo dan Ibrahimovic
- Ferdinand: MU Diuntungkan Absennya Ibrahimovic
- Mata Target Comeback Sebelum Akhir Musim
- Cedera Parah, Ibrahimovic Menolak Pensiun
- Herrera: Rojo Bek Terbaik di Dunia
- Herrera Dedikasikan Kemenangan Lawan Burnley Untuk Ibra dan Rojo
- Herrera Yakin Ibrahimovic Bisa Bangkit Usai Cedera Serius
- Mourinho: Semua Sedih, Ibrahimovic Akan Operasi
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 25 April 2017 23:47
Gugur dari Liga Champions Muluskan Jalan Barca Juara La Liga?
-
Liga Spanyol 25 April 2017 21:06
-
Liga Spanyol 25 April 2017 17:06
-
Liga Spanyol 25 April 2017 15:10
-
Liga Spanyol 25 April 2017 15:00
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:45
-
Bola Indonesia 23 Maret 2025 06:32
-
Liga Italia 23 Maret 2025 06:30
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:15
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 06:00
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...