
Bola.net - Liverpool menjalani laga uji coba melawan klub asal Denmark, Brondby pada Rabu (16/7) lalu. Liverpool mengalami kekalahan pada laga tersebut dengan skor 2-1, namun manager Liverpool Brendan Rodgers malah mengatakan bahwa dia optimis untuk menyongsong musim depan.
Optimisme Rodgers ternyata tidak lepas dari penampilan gemilang yang ditunjukkan oleh pemain muda Liverpool, Jordon Ibe. Dilansir dalam situs resmi Liverpool, Rodgers mengatakan bahwa dia sangat tertarik untuk mengikuti perkembangan pemain berusia 18 tahun yang pada laga tersebut mencetak 1 assist.
"Saya rasa akan sangat menarik untuk melihat perkembangannya selama pra-musim. Dalam pertandingan tersebut dia adalah seorang pemain muda yang sangat mengesankan dan dia masih berumur 18," ucap manager asal Irlandia Utara tersebut pasca pertandingan.
"Dia memiliki kemampuan yang hebat dan dia berperan dalam gol tersebut dengan sebuah assist yang mengagumkan. Dan memang itu lah yang selama ini kami harapkan dari Jordon (Ibe), untuk membuat lebih banyak gol dan assist," pungkas Rodgers.
(lfc/art)
Optimisme Rodgers ternyata tidak lepas dari penampilan gemilang yang ditunjukkan oleh pemain muda Liverpool, Jordon Ibe. Dilansir dalam situs resmi Liverpool, Rodgers mengatakan bahwa dia sangat tertarik untuk mengikuti perkembangan pemain berusia 18 tahun yang pada laga tersebut mencetak 1 assist.
"Saya rasa akan sangat menarik untuk melihat perkembangannya selama pra-musim. Dalam pertandingan tersebut dia adalah seorang pemain muda yang sangat mengesankan dan dia masih berumur 18," ucap manager asal Irlandia Utara tersebut pasca pertandingan.
"Dia memiliki kemampuan yang hebat dan dia berperan dalam gol tersebut dengan sebuah assist yang mengagumkan. Dan memang itu lah yang selama ini kami harapkan dari Jordon (Ibe), untuk membuat lebih banyak gol dan assist," pungkas Rodgers.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Juli 2014 22:39
Barnes: Liverpool Tak Perlu Pemain Bintang Untuk Gantikan Suarez
-
Liga Inggris 16 Juli 2014 20:46
-
Liga Inggris 16 Juli 2014 17:49
-
Liga Inggris 16 Juli 2014 14:44
-
Liga Inggris 16 Juli 2014 14:36
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:11
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:03
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...