
Bola.net - Penampilan istimewa Daniel Sturridge bersama Liverpool kali ini mendapatkan pujian dari Manajernya tersebut. Brendan Rodgers menyebutkan bahwa Sturridge merupakan striker kelas dunia.
"Ia adalah penyerang murni. Ia mempunyai talenta luar biasa, Sturridge mempunyai kualitas dan konsistensi. Ia mempunyai peluang untuk menjadi penyerang kelas dunia," ujar Rodgers.
"Ia selalu mendapatkan gol karena kemampuannya. Ia pun masih berumur 24 tahun. Ia mempunyai banyak waktu sebelum waktu puncaknya," imbuhnya.
Mantan Manajer Swansea ini juga menyebutkan bahwa kedatangan Sturridge ke Liverpool menjadi hal yang menarik.
"Situasi ini menjadi hal yang menarik bagi saya, melihat perkembangannya baik sebagai pemain muda dan kemudian melihatnya tumbuh menjadi manusia dewasa, ia akan menjadi yang lebih baik," tutup pria berumur 41 tahun ini. [initial]
(srv/han)
"Ia adalah penyerang murni. Ia mempunyai talenta luar biasa, Sturridge mempunyai kualitas dan konsistensi. Ia mempunyai peluang untuk menjadi penyerang kelas dunia," ujar Rodgers.
"Ia selalu mendapatkan gol karena kemampuannya. Ia pun masih berumur 24 tahun. Ia mempunyai banyak waktu sebelum waktu puncaknya," imbuhnya.
Mantan Manajer Swansea ini juga menyebutkan bahwa kedatangan Sturridge ke Liverpool menjadi hal yang menarik.
"Situasi ini menjadi hal yang menarik bagi saya, melihat perkembangannya baik sebagai pemain muda dan kemudian melihatnya tumbuh menjadi manusia dewasa, ia akan menjadi yang lebih baik," tutup pria berumur 41 tahun ini. [initial]
Baca Juga
- Keane Sebut Moyes Pantas Dapat Waktu Lebih di Old Trafford
- Cavani: Luis Suarez Bahagia Bertahan di Liverpool
- Mourinho: Saya Tak Akan Memilih Bale Sebagai Pemain Terbaik
- 'Sama Sekali Tak Belanja, Wenger Keliru Besar'
- 'Jangankan Moyes, Mou Pun Pasti Kesulitan di United'
- United Jeblok, Cleverley Merasa Jadi Kambing Hitam
(srv/han)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 10 Februari 2014 22:24
-
Bolatainment 10 Februari 2014 21:42
-
Liga Spanyol 10 Februari 2014 21:29
-
Bolatainment 10 Februari 2014 21:15
-
Liga Inggris 10 Februari 2014 21:11
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...