
Bola.net - Manajer Liverpool, Brendan Rodgers, mengaku optimis ia bisa mengeluarkan kemampuan terbaik seorang Mario Balotelli.
Striker Italia berusia 24 tahun tersebut sudah resmi menjadi milik Liverpool setelah didatangkan dari AC Milan. Kontroversi pun menyelimuti transfer yang dilakukan The Reds tersebut. Sebab, Balotelli adalah pemain yang susah diatur dan kerap bermalas-malasan, sehingga kemampuannya tak keluar secara maksimal. Padahal, bakatnya disebut sangat luar biasa.
Walau demikian, Rodgers pun mengaku bahwa dirinya optimis Balotelli akan bisa mengeluarkan kemampuan terbaiknya di Liverpool.
"Saya yakin kami memiliki infrastruktur, budaya dan lingkungan untuk bisa mengeluarkan kemampuan terbaiknya dan membantunya mencapai potensinya yang sebenarnya. Kami adalah grup yang kuat di sini, berkomitmen untuk bekerja keras dan dia akan meraih keuntungan dari hal-hal tersebut," bebernya pada situs resmi klub.
"Saya tak sabar untuk segera bekerja bersamanya dan membantunya belajar lebih banyak, meningkat dan berkembang sebagai seorang pemain. Saya yakin pada suporter akan membuatnya merasa diterima di sini," pungkas Rodgers. [initial]
(lfc/dim)
Striker Italia berusia 24 tahun tersebut sudah resmi menjadi milik Liverpool setelah didatangkan dari AC Milan. Kontroversi pun menyelimuti transfer yang dilakukan The Reds tersebut. Sebab, Balotelli adalah pemain yang susah diatur dan kerap bermalas-malasan, sehingga kemampuannya tak keluar secara maksimal. Padahal, bakatnya disebut sangat luar biasa.
Walau demikian, Rodgers pun mengaku bahwa dirinya optimis Balotelli akan bisa mengeluarkan kemampuan terbaiknya di Liverpool.
"Saya yakin kami memiliki infrastruktur, budaya dan lingkungan untuk bisa mengeluarkan kemampuan terbaiknya dan membantunya mencapai potensinya yang sebenarnya. Kami adalah grup yang kuat di sini, berkomitmen untuk bekerja keras dan dia akan meraih keuntungan dari hal-hal tersebut," bebernya pada situs resmi klub.
"Saya tak sabar untuk segera bekerja bersamanya dan membantunya belajar lebih banyak, meningkat dan berkembang sebagai seorang pemain. Saya yakin pada suporter akan membuatnya merasa diterima di sini," pungkas Rodgers. [initial]
Baca Juga:
- Galeri: Latihan Perdana Balotelli di Liverpool
- Mario Balotelli Resmi Jadi Milik Liverpool
- Pilih Jersey Nomor 45, Ini Alasan Balotelli
- Balotelli Datang, Redknapp Kecewa Lambert Jadi Pilihan Ketiga Liverpool
- Bersama Liverpool, Balo Incar Trofi Liga Champions
- Balotelli Menyesal Gabung Milan?
- Rodgers Tak Ragukan Kualitas Balotelli
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 25 Agustus 2014 23:41
-
Liga Inggris 25 Agustus 2014 23:18
-
Liga Inggris 25 Agustus 2014 23:03
-
Open Play 25 Agustus 2014 22:15
-
Liga Italia 25 Agustus 2014 20:26
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...