
Bola.net - - Mantan striker Manchester City, Jo, mengklaim bahwa mengira ia akan bermain 'rugby' di laga pertamanya untuk klub, usai melihat fisik lawan yang bakal dihadapi.
Kedua pemain Brasil bergabung dengan City di musim panas 2008, usai klub diambil alih Sheikh Mansour.
Dan keduanya turun sebagai starter melawan Portsmouth di Etihad oleh manajer Mark Hughes, di mana lawan mereka diperkuat pemain macam Sol Campbell, Peter Crouch, dan Papa Boupa Diop.
Robinho sempat ciut melihat ukuran lawannya, dan ia kemudian bercanda dengan Jo di lorong stadion.
Robinho
"Di pertandingan Robinho melawan Portsmouth di 2008, saya mencetak gol pertama di Manchester City, namun laga ini menyimpan cerita lucu sebelumnya," tutur Jo di ESPN.
"Kami berdiri di lorong dan di lini belakang mereka ada Sylvain Distin dan Sol Campbell, salah satu gelandang mereka adalah Bouba Diop, dan juga ada Peter Crouch di lini serang. Hampir seperti tim yang diisi raksasa."
"Robinho melihat ke arah mereka dan berkata, 'Gila Jo, apakah kita akan bermain rugby? Lihat ukuran orang-orang ini!' Saya cuma membalas: 'Ya, Robinho, selamat datang di Liga Inggris'."
Baca Juga:
- Chelsea Luncurkan Tawaran untuk Van Dijk
- Barcelona Pertimbangkan Rekrut Cuadrado
- Sanchez Menolak Beri Update Soal Masa Depannya di Arsenal
- 'Liverpool Harusnya Datangkan Van Dijk, Bukan Salah'
- Peter Schmeichel Sedih Lihat Ibrahimovic Tinggalkan MU
- Peter Schmeichel Bingung Memilih Ronaldo Atau Morata di MU
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Juni 2017 14:00
-
Liga Inggris 22 Juni 2017 13:10
-
Liga Inggris 22 Juni 2017 11:29
-
Liga Inggris 22 Juni 2017 11:20
-
Liga Inggris 22 Juni 2017 11:00
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...