
Bola.net - - Tak banyak remaja yang memiliki kesempatan untuk bertemu dengan idola mereka, namun Jeff Reine-Adelaide adalah sebuah pengecualian.
Gelandang Prancis tersebut lahir pada tahun di mana negaranya memenangkan Piala Dunia 1998. Dia dibesarkan dengan mengidolakan para pemain seperti Robert Pires dan juga Thierry Henry.
Bahkan baru-baru ini Reine-Adelaide mengaku masih sangat ingat betul dengan pertemuan dengan idolanya itu di London Colney.
"Saya pikir saya sedang bermimpi. Saya hanya tak bisa mempercayainya. Saat saya melihat mereka untuk pertama kalinya, saya bertanya pada diri sendiri dua atau tiga kali bila itu benar-benar mereka. Saya terus berusaha memastikan itu benar mereka," ujarnya.
"Thierry Henry bekerja bersama kami dalam sesi latihan tahun lalu. Robert Pires adalah yang membantu pelatihan kami tahun ini," sambungnya.
"Saya mendengarkannya dengan hati-hati karena mereka memberikan banyak nasihat yang bermanfaat.Saya mencoba untuk mempertahankannya sebanyak mungkin sehingga saya bisa memanfaatkannya," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 21:38
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 15:40
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 14:50
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 13:50
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 11:40
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 24 Maret 2025 05:04
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 04:53
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 04:43
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:16
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 02:07
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...