
Bola.net - Mantan pelatih Tottenham Harry Redknapp memberikan pandangannya mengenai situasi Spurs saat ini. Pelatih QPR itu mengatakan bahwa Spurs telah kehilangan magis Gareth Bale yang baru dijual ke Real Madrid.
Komentar Redknapp ini untuk menanggapi hasil buruk yang baru didapat Tottenham. Bertandang ke Etihad Stadium, Tottenham dibantai Manchester City enam gol tanpa balas.
"Untuk pertama kali, Tottenham terlihat seperti orang-orang asing. Sebelumnya, mereka punya Gareth Bale. Dia adalah talenta fantastis yang selalu bisa menyeret Spurs dari masalah," jelas Redknapp kepada TalkSport.
Spurs sebenarnya sudah berusaha menggantikan Bale dengan banyak pemain baru. Akan tetapi sejauh ini hasilnya masih belum bisa memuaskan dan Spurs mengalami kesulitan mencetak gol.
"Sering kali Bale mencetak gol penting ketika pertandingan tersisa sedikit lagi. Sekarang Spurs sudah kehilangan daya magis itu. Bale itu istimewa. Sekarang Spurs punya masalah besar untuk menggantikan peran Bale," imbuhnya. [initial]
(ts/hsw)
Komentar Redknapp ini untuk menanggapi hasil buruk yang baru didapat Tottenham. Bertandang ke Etihad Stadium, Tottenham dibantai Manchester City enam gol tanpa balas.
"Untuk pertama kali, Tottenham terlihat seperti orang-orang asing. Sebelumnya, mereka punya Gareth Bale. Dia adalah talenta fantastis yang selalu bisa menyeret Spurs dari masalah," jelas Redknapp kepada TalkSport.
Spurs sebenarnya sudah berusaha menggantikan Bale dengan banyak pemain baru. Akan tetapi sejauh ini hasilnya masih belum bisa memuaskan dan Spurs mengalami kesulitan mencetak gol.
"Sering kali Bale mencetak gol penting ketika pertandingan tersisa sedikit lagi. Sekarang Spurs sudah kehilangan daya magis itu. Bale itu istimewa. Sekarang Spurs punya masalah besar untuk menggantikan peran Bale," imbuhnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 25 November 2013 22:26
Bertemu Sheikh Mansour, Perez Berniat Jual Casillas ke City?
-
Liga Spanyol 25 November 2013 21:44
-
Liga Spanyol 25 November 2013 20:02
-
Liga Inggris 25 November 2013 19:33
-
Liga Spanyol 25 November 2013 18:31
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 20 Maret 2025 07:46
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:31
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:30
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:29
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:24
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...