
Bola.net - Buruknya performa kandang disinyalir menjadi penyebab utama di balik sulitnya Manchester United menembus papan atas musim ini. Dari 12 laga yang diselenggarakan di Old Trafford musim ini, hanya enam yang diakhiri dengan raihan kemenangan.
Fakta tersebut menguatkan anggapan bahwa markas United telah kehilangan keangkerannya musim ini. Terkait isu tersebut, salah seorang manajer paling senior di Premier League, Harry Redknapp, mengemukakan pendapatnya.
Menurut pria 66 tahun ini, Old Trafford selalu memiliki keangkeran tersendiri yang akan selalu bertahan sampai kapanpun.
"Salah satu hal yang akan saya rindukan nanti sesudah saya pensiun adalah pergi bertanding ke stadion seperti Old Trafford," kata pria yang kini menangani QPR ini.
"Selalu ada aura tersendiri yang saya rasakan dari tempat itu. Old Trafford memiliki sejarah yang ditorehkan oleh para pemain hebat selama bertahun-tahun."[initial]
(mufc/mri)
Fakta tersebut menguatkan anggapan bahwa markas United telah kehilangan keangkerannya musim ini. Terkait isu tersebut, salah seorang manajer paling senior di Premier League, Harry Redknapp, mengemukakan pendapatnya.
Menurut pria 66 tahun ini, Old Trafford selalu memiliki keangkeran tersendiri yang akan selalu bertahan sampai kapanpun.
"Salah satu hal yang akan saya rindukan nanti sesudah saya pensiun adalah pergi bertanding ke stadion seperti Old Trafford," kata pria yang kini menangani QPR ini.
"Selalu ada aura tersendiri yang saya rasakan dari tempat itu. Old Trafford memiliki sejarah yang ditorehkan oleh para pemain hebat selama bertahun-tahun."[initial]
Baca Juga
- Pastikan Hengkang, Vidic Janji Takkan Gabung Klub Inggris
- Vidic: Ini Musim Terakhir Saya Bersama MU
- Redknapp: Januzaj Akan Jadi Pemain Besar
- Moyes: Saya Tak Gantungkan Nasib Pada Keberuntungan
- Merasa Simpati, Pelatih Stoke Kirim Nasehat Untuk Moyes
- Carragher: Sturridge Lebih Baik Dari Rooney
- Smalling Sudah Mulai Pikirkan Laga Kontra Arsenal
- Kumpulan Raksasa Yang Merumput di Premier League Musim Ini
- Pemain EPL Yang Seharusnya Pindah di Bursa Transfer Januari
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 Februari 2014 23:45
-
Liga Inggris 7 Februari 2014 23:43
-
Liga Eropa Lain 7 Februari 2014 23:28
-
Liga Inggris 7 Februari 2014 23:09
-
Liga Inggris 7 Februari 2014 22:54
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...