
Bek Liverpool itu menutup lembaran kariernya dengan membantu The Reds menang 1-0 atas QPR berkat gol tunggal Philippe Coutinho, Minggu (19/5). Pemain 35 tahun itu mendapat sambutan yang sangat hangat, baik sebelum dan sesudah laga.

(Carragher masuk lapangan disambut guard of honour para pemain kedua tim. © liverpoolfc.com)
(The Kop menampilkan mozaik 'JC23'. © liverpoolfc.com)
(Salah satu kaus tribute untuk Carragher. © liverpoolfc.com)
"Saya sangat terharu, terutama karena teman-teman dan keluarga di tribun yang selalu mendukung saya selama ini. Sekarang, semua itu harus berakhir," kata Carragher seperti dikutip Sky Sports.
"Saya sangat ingin berterima kasih kepada para suporter. Kami bertekad memenangi laga ini, dan kami bisa mewujudkannya, dengan clean sheet pula," imbuhnya.
Carragher nyaris saja menandai laga penutup kariernya dengan sebuah gol spektakuler di babak kedua, tapi sayang tendangan jarak jauhnya hanya menerpa mistar.
"Saya tak percaya itu tidak masuk. Saya mencetak gol saat melakoni debut 15 atau 16 tahun lalu. Mencetak gol di laga terakhir pasti akan menyenangkan, tapi sayang tidak terjadi," pungkasnya. [initial]
Review: Kado Perpisahan Indah Untuk Carra (sky/lfc/gia)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Mei 2013 18:00
-
Liga Inggris 19 Mei 2013 16:45
-
Liga Eropa Lain 19 Mei 2013 15:00
-
Liga Inggris 19 Mei 2013 09:00
-
Liga Inggris 19 Mei 2013 08:30
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025 00:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...