
Mahrez sendiri santer dikabarkan akan meninggalkan Leicester City pada musim panas ini. Bintang Timnas Aljazair ini dikabarkan tidak senang dengan kebijakan transfer tim yang membiarkan N'Golo Kante pindah ke , sehingga ia ingin pindah juga pada musim panas ini.
Ranieri selaku pelatih The Foxes percaya bahwa Mahrez akan bertahan bersama Leicester, karena ia hanya bisa berkembang dengan sempurna bersama The Foxes. "Saya sering bicara dengan dia. Saya bilang 'Bertahanlah bersama kami, itu akan menjadi lebih baik untuk masa depanmu' " beber Ranieri kepada Sky Sports.
"Saya pikir dia adalah pemain yang cerdas dan pada akhirnya saya percaya dia akan bertahan dengan kami. Sangat penting untuk mempertahankannya pada musim panas ini karena ia memiliki organisasi dan mentalitas yang sangat bagus, dan Riyad adalah pemain yang mampu menghancurkan organisasi permainan lawan" tutup mantan pelatih AS Monaco tersebut.
Mahrez sendiri disebut tengah diincar oleh dua klub top Premier League, yaitu Chelsea dan Arsenal yang dikabarkan siap membayar mahal untuk Winger 25 tahun tersebut.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Juli 2016 23:50
-
Liga Spanyol 30 Juli 2016 19:30
-
Liga Inggris 30 Juli 2016 15:20
-
Liga Inggris 30 Juli 2016 15:00
-
Liga Inggris 30 Juli 2016 14:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...