
Tim asuhan manajer Italia dipastikan menjadi juara kemarin, usai Tottenham ditahan imbang oleh Chelsea.
"Kami tidak membutuhkan pemain bintang, kami membutuhkan pemain kami. Saya ingin membuat skuat ini kian kuat tanpa pemain bintang, namun dengan pemain yang tepat," tutur Ranieri pada Goal International.
Pemain andalan seperti Jamie Vardy dan Riyad Mahrez sebelumnya sudah sempat dikaitkan dengan transfer ke tim lain.
Namun sang manajer mengatakan: "Kami sudah memenangkan gelar juara dan kami bisa melakukan sesuatu yang bagus di masa depan. Saya akan mengatakan pada mereka 'Jika anda pergi dan anda tida masuk tim inti, maka kalian akan melamban. Di sini, kalian seperti Raja. Bertahan di sini setahun, maka mungkin kalian bisa pergi ke klub lain'."
"Itulah mengapa amat penting untuk memilih apa yang ingin anda lakukan." [initial]
Baca Juga:
- Legenda Arsenal, Bergkamp Tak Terlalu Obsesi Jadi Pelatih Utama
- Eks Arsenal: Leicester Buat Kisah Terhebat di Dunia Olahraga
- Selebrasi Konyol Kapten Leicester Usai Gol Eden Hazard
- Pellegrini: FA Harusnya Bantu City di Liga Champions
- Martinez: Kisah Leicester Takkan Dibiarkan di Jerman!
- Pellegrini: City Tak Ambil Pusing Soal Benzema dan Ronaldo
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 3 Mei 2016 23:15
-
Liga Inggris 3 Mei 2016 23:01
-
Liga Inggris 3 Mei 2016 22:58
-
Liga Inggris 3 Mei 2016 22:57
-
Liga Inggris 3 Mei 2016 22:36
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...