
Dalam laga terakhir menghadapi Watford, Arsenal menang meyakinkan dengan skor 4-0 di Emirates. Pertemuan selanjutnya yang akan berlangsung akhir pekan ini, The Gunners akan bertandang ke markas West Ham dengan harapan mendulang poin lagi.
Satu kekalahan di tujuh laga tersisa bisa meredupkan harapan Arsenal dalam upaya mengakhiri puasa gelar sepanjang lebih dari satu dekade. Dan, Ramsey meminta agar rekannya fokus untuk memenangkan laga tersisa untuk mewujudkan gelar juara tersebut.
"Ya, mungkin kami harus memenangkan semua laga mulai sekarang dan itulah sikap yang harus kami miliki," kata Ramsey ketika ditanya soal peluang menjadi juara.
Jika Arsenal gagal meraih juara, Ramsey tak memperdulikan siapa yang ia favoritkan. Ia hanya ingin juara diraih oleh dirinya dan Arsenal.
"Saya tak peduli. Saya di sini ingin menang untuk diri saya dan untuk tim," tandasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Lain Lain 4 April 2016 22:00
-
Liga Inggris 4 April 2016 20:55
-
Liga Inggris 4 April 2016 11:56
-
Liga Inggris 4 April 2016 07:04
-
Liga Inggris 4 April 2016 07:03
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:15
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:57
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...