
Bola.net - - Aaron Ramsey memperingatkan untuk tidak membuat kesalahan yang sama ketika menghadapi di akhir pekan ini.
The Gunners menelan kekalahan 3-4 di laga pembuka musim ini di tangan tim asuhan Jurgen Klopp.
Rob Holding dan Calum Chambers mengawal lini pertahanan Arsenal di laga tersebut, namun itu bukan alasan atas buruknya pertahanan tuan rumah.
Arsene Wenger akan memimpin timnya datang ke Anfield di akhir pekan ini dan tahu kekalahan akan membuat mereka terlempar dari empat besar. Liverpool sendiri belum pernah kalah dari tim enam besar musim ini.
Arsenal
"Kedua tim memiliki gaya menyerang dan menikmati sepakbola dengan cara seharusnya itu dimainkan," tutur Ramsey di talkSPORT.
"Mungkin dalam beberapa gol yang terjadi kami sedikit ceroboh di lini belakang dan mereka mungkin juga melakukan hal yang sama."
"Itu adalah pertandingan yang enak ditonton untuk para suporter netral, namun kami jadi tim yang kalah dan itu sangat mengecewakan."
Arsenal kini tengah tertinggal 13 angka dari Chelsea yang duduk di puncak klasemen.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 23:41
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 23:01
Dipermalukan Leicester, Liverpool Diklaim Tak Akan Bisa Finis Empat Besar
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 22:11
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 21:46
Wijnaldum Harapkan Respon Liverpool Usai Dipermalukan Leicester
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 19:43
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...