
Bola.net - - Mino Raiola mengungkap bahwa Sir Alex Ferguson tidak pernah meminta untuk mendatangkan Zlatan Ibrahimovic ketika ia masih menangani Manchester United.
Sosok berusia 35 tahun, yang direkrut dengan status bebas transfer usai kontraknya di PSG berakhir di musim panas, sudah sukses membuktikan kemampuan terbaiknya di bawah asuhan Jose Mourinho.
Ia sudah mencetak 26 gol dari 38 laga musim ini, termasuk dua gol yang menentukan sukses tim menjuarai final Piala Liga di Wembley pekan lalu.
Namun agen Ibra, Raiola, mengklaim bahwa Sir Alex dan klub Premier League lainnya tidak pernah tertarik dan bahkan meragukan kemampuan sang pemain untuk sukses di Inggris.
Mino Raiola
"Tidak di level yang ia inginkan," tutur Raiola di talkSPORT mengenai apakah ada klub Inggris yang sebelumnya tertarik pada Ibra.
"Contohya, Sir Alex Ferguson tidak pernah menanyakannya."
"Ada banyak pertanyaan dari klub Inggris mengenai apakah dia bisa meraih sukses di Inggris, dan saya selalu sedikit terkejut dengan hal tersebut dan semua orang yang meragukannya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Februari 2017 19:45
Legenda Arsenal Ini Sebut Cuma Ibrahimovic Yang Main Bagus di Final EFL Cup
-
Liga Inggris 27 Februari 2017 18:26
-
Liga Inggris 27 Februari 2017 17:30
-
Liga Inggris 27 Februari 2017 15:50
-
Liga Inggris 27 Februari 2017 15:40
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...