
Bola.net - Fullback Manchester United, Rafael mengungkapkan kekagumannya atas atmosfer Old Trafford. Pemain asal Brasil ini menyatakan bahwa intimidasi yang dilakukan suporter di stadion ini mampu mempengaruhi siapapun lawan United, termasuk pelatih berwatak keras Jose Mourinho.
Hal tersebut diungkapkan Rafael sesaat sebelum timnya melakoni laga leg kedua di kandang menghadapi Olympiakos semalam. Ucapan pemain 23 tahun ini terbukti, karena dukungan suporter Old Trafford mampu mengantarkan United membalikkan ketertinggalan agregat dari 0-2 menjadi 3-2. The Red Devils pun memastikan satu tempat di babak perempat final.
"Saya tak pernah melupakan laga lawan Real Madrid di Old Trafford. Saat Nani dikartu merah, suporter bereaksi dengan sangat beringas. Saya tak pernah melihat sesuatu semacam itu sebelumnya. Atmosfer stadion terbaik yang pernah saya alami, fans menunjukkan apa yang bisa mereka lakukan untuk mendukung tim," ungkap pemuda kelahiran Rio de Janiero ini.
"Saya juga ingat ketika Mourinho langsung kembali ke bench setelah para fans berteriak "Duduklah, Mourinho!". Jika dia saja mampu terintimidasi oleh fans kami, bayangkan seperti apa rasanya jadi pemain Olympiakos."[initial]
(mutv/mri)
Hal tersebut diungkapkan Rafael sesaat sebelum timnya melakoni laga leg kedua di kandang menghadapi Olympiakos semalam. Ucapan pemain 23 tahun ini terbukti, karena dukungan suporter Old Trafford mampu mengantarkan United membalikkan ketertinggalan agregat dari 0-2 menjadi 3-2. The Red Devils pun memastikan satu tempat di babak perempat final.
"Saya tak pernah melupakan laga lawan Real Madrid di Old Trafford. Saat Nani dikartu merah, suporter bereaksi dengan sangat beringas. Saya tak pernah melihat sesuatu semacam itu sebelumnya. Atmosfer stadion terbaik yang pernah saya alami, fans menunjukkan apa yang bisa mereka lakukan untuk mendukung tim," ungkap pemuda kelahiran Rio de Janiero ini.
"Saya juga ingat ketika Mourinho langsung kembali ke bench setelah para fans berteriak "Duduklah, Mourinho!". Jika dia saja mampu terintimidasi oleh fans kami, bayangkan seperti apa rasanya jadi pemain Olympiakos."[initial]
Baca Juga
- Evra: Waktu Saya Bersama MU Memang Sudah Habis
- MU Lirik Winger Kidal Armenia
- De Gea Ungkap Ambisi Juarai Liga Champions
- Dengan Dukungan Fans, De Gea Yakin MU Kalahkan Olympiakos
- Vidic Akui Berat Hati Tinggalkan MU
- Rooney: Suarez Selevel Dengan Messi dan Ronaldo
- Diminati Duo Manchester, Bek Celtic Isyaratkan Pindah
- Gantikan Vidic, MU Bidik Talenta Austria
- Barton Sebut Vidic Mengucilkan Diri Dari Skuat United
- Beckham Iri Melihat Class of 92 Masih Mengabdi Untuk MU
- Kekompakan Akan Bawa MU Bangkit
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 19 Maret 2014 23:25
-
Liga Champions 19 Maret 2014 21:59
-
Liga Champions 19 Maret 2014 21:23
-
Liga Champions 19 Maret 2014 20:34
-
Liga Spanyol 19 Maret 2014 20:15
Bale Akui Madrid Tak Lakukan Persiapan Khusus Jelang Clasico
LATEST UPDATE
-
Voli 20 Maret 2025 10:49
-
Piala Eropa 20 Maret 2025 10:49
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 10:45
-
Piala Dunia 20 Maret 2025 10:45
-
Piala Eropa 20 Maret 2025 10:33
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 10:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...