
Bola.net - Meskipun Crystal Palace mengalami kekalahan 1-2 saat bertandang ke Stamford Bridge, namun Manajer Tony Pulis bisa pulang dengan membawa sedikit perasaan lega karena striker andalannya, Marouane Chamakh, kembali mencetak gol.
Gol yang dicetak penyerang asal Maroko ini ke gawang Chelsea merupakan sumbangan yang keempat musim ini, sekaligus memperpanjang catatan selalu mencetak gol dalam tiga laga terakhir. Kini pemain 29 tahun ini menjadi pencetak gol terbanyak di kubu The Eagles.
Pulis lantas memuji kinerja Chamakh sebagai striker berkualitas yang mampu berkorban demi kepentingan tim.
"Dia memainkan peranan yang penting dengan memainkan tempo permainan, mendistribusikan umpan, dan memberikan kami waktu untuk menata ulang formasi. Saya pikir Marouane memiliki kualitas, anda bisa lihat sendiri dalam laga hari ini," puji manajer berusia 55 tahun ini.
Lebih lanjut, Pulis juga menyanjung kejelian Arsene Wenger sebagai sosok yang pertama kali membawa Chamakh ke Inggris. Manajer asal Prancis tersebut lah yang memboyong Chamakh dari Bordeaux menuju Arsenal pada tahun 2010 lalu.
"Wenger tak akan membeli pemain yang tidak tahu caranya bermain bola. Kami memberikan tanggung jawab penuh pada dirinya sebagai seorang striker, sehingga Marouane memiliki lebih banyak ruang untuk bergerak," tutup Pulis.[initial]
(tdm/mri)
Gol yang dicetak penyerang asal Maroko ini ke gawang Chelsea merupakan sumbangan yang keempat musim ini, sekaligus memperpanjang catatan selalu mencetak gol dalam tiga laga terakhir. Kini pemain 29 tahun ini menjadi pencetak gol terbanyak di kubu The Eagles.
Pulis lantas memuji kinerja Chamakh sebagai striker berkualitas yang mampu berkorban demi kepentingan tim.
"Dia memainkan peranan yang penting dengan memainkan tempo permainan, mendistribusikan umpan, dan memberikan kami waktu untuk menata ulang formasi. Saya pikir Marouane memiliki kualitas, anda bisa lihat sendiri dalam laga hari ini," puji manajer berusia 55 tahun ini.
Lebih lanjut, Pulis juga menyanjung kejelian Arsene Wenger sebagai sosok yang pertama kali membawa Chamakh ke Inggris. Manajer asal Prancis tersebut lah yang memboyong Chamakh dari Bordeaux menuju Arsenal pada tahun 2010 lalu.
"Wenger tak akan membeli pemain yang tidak tahu caranya bermain bola. Kami memberikan tanggung jawab penuh pada dirinya sebagai seorang striker, sehingga Marouane memiliki lebih banyak ruang untuk bergerak," tutup Pulis.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 Desember 2013 16:04
-
Liga Italia 14 Desember 2013 04:04
-
Liga Champions 14 Desember 2013 03:25
-
Liga Champions 14 Desember 2013 02:11
-
Liga Spanyol 14 Desember 2013 00:17
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Maret 2025 05:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 05:15
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 05:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 04:56
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 04:32
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...