
Bola.net - - Playmaker Manchester United, Juan Mata memberikan pujian setinggi langit kepada rekannya, Anthony Martial yang menjadi bintang kemenangan Setan Merah atas Watford semalam.
Sebelumnya Martial sempat tersisih dari tim utama United dalam beberapa laga belakangan. Namun bomber asal Prancis itu menjadi aktor utama kemenangan 2-0 atas Watford berkat satu gol dan assist untuk gol Mata.
“Saya sangat senang untuk dia (Martial). Dia sempat mengalami pekan-pekan yang sulit, namun dia berlatih dengan sangat bagus," ujar Mata seusai laga kepada MUTV.
“Dia adalah teman yang baik, pemain yang hebat dan dia bisa memberikan banyak hal dan sekarang dia bermain dengan percaya diri. Dia adalah pemain yang luar biasa,” tukasnya.
Sayang kemenangan ini belum mampu membuat United beranjak dari peringkat enam klasemen karena Liverpool sukses mengalahkan Tottenham Hotspur 2-0 di Anfield.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 11 Februari 2017 23:51
-
Liga Inggris 11 Februari 2017 19:30
-
Liga Inggris 11 Februari 2017 18:00
-
Liga Inggris 11 Februari 2017 17:40
-
Liga Inggris 11 Februari 2017 17:30
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...