
Bola.net - - Presiden Sevilla, Jose Castro baru-baru ini memberikan update seputar proses transfer Nolito. Sang Presiden menyebut bahwa Nolito sedikit lagi akan berseragam Sevilla setelah proses negosiasi berjalan lancar.
Nolito sendiri sejatinya merupakan pemain baru Manchester City. Ia didatangkan dari Celta Vigo musim lalu dengan nilai transfer mencapai 13,8 Juta Pounds.
Sempat menjadi andalan Josep Guardiola di awal musim kemarin, namun Nolito akhirnya menelan kenyataan pahit. Ia kalah bersaing dengan Leroy Sane sehingga ia harus menjadi penghangat bangku cadangan di paruh kedua musim kemarin.
Nolito
Nolito sendiri kabarnya ingin direkrut oleh klub asal Spanyol, Sevilla dan klub Andalusia itu mengakui bahwa Nolito segera menjadi pemain mereka. "Transfer itu [Nolito ke Sevilla] sudah sangat dekat," beber Jose Castro kepada Manchester Evening News.
"Proses negosiasi kami sudah mencapai tahapan lanjut. Tidak hanya dengan sang pemain, melainkan juga dengan klubnya." tutup Presiden Sevilla tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Juni 2017 19:01
-
Liga Inggris 21 Juni 2017 18:30
-
Liga Italia 21 Juni 2017 18:07
Diminati Milan dan City, Anak Muda Ini Pilih Bertahan di Genoa
-
Liga Inggris 21 Juni 2017 17:41
-
Liga Inggris 21 Juni 2017 15:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...