
- Piala Dunia 2018 mungkin telah berakhir, tapi performa Inggris telah menarik banyak penggemar baru, tertarik pada olahraga yang dipenuhi banyak drama, antusiasme dan juga sulit untuk diprediksi.
Sepakbola, tentu saja, tidak berhenti ketika Piala Dunia telah berakhir, justru sebaliknya. Dan liga paling akbar di dunia, Premier League musim baru hanya berjarak 26 hari sejak peluit akhir final Piala Dunia 2018 dibunyikan.
Dan inilah segala yang perlu kalian ketahui soal Premier League musim 2018-2019. (bola/dzi)
1 dari 3 halaman
Kapan Premier League Dimulai?
Setiap tim dari 20 tim kontestan akan saling bertemu dua kali dalam sistem kandang tandang. Ada sebanyak 380 pertandingan sepakbola yang tersaji sepanjang kompetisi.
Musim ini sendiri sekaligus menjadi musim terakhir Premier League tetap bermain ketika musim dingin. Setelahnya atau musim 2019-2020, akan ada 10 hari libur yang akan diterapkan oleh otoritas sepakbola Inggris sebagai winter break seperti halnya liga-liga Eropa lainnya.
2 dari 3 halaman
Jadwal Pekan Pertama
Selain itu, beberapa pertandingan sengit juga terjadi di pekan pertama, seperti pertemuan Arsenal vs Manchester City di Emirates Stadium.
- Arsenal vs Man City
- AFC Bournemouth vs Cardiff City
- Fulham vs Crystal Palace
- Huddersfield Town vs Chelsea
- Liverpool vs West Ham
- Man Utd vs Leicester City
- Newcastle United v Spurs
- Southampton vs Burnley
- Watford vs Brighton
- Wolves vs Everton.
3 dari 3 halaman
Favorit Juara
Transfer pemain musim panas masih terus dibuka hingga ditutup sampai 9 Agustus 2018 waktu setempat. Jadi masih ada beberapa nama besar yang mungkin akan pergi atau masuk ke tim-tim Premier League.
Tapi berdasarkan bandar taruhan saat ini, Manchester City masih dijagokan untuk memenangi lagi trofi Premier League musim ini.
Sementara untuk tiga tim yang bakal terdegradasi musim ini, rumah taruhan banyak menyebut tiga nama Huddersfield, Fulham dan Cardiff.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 17 Juli 2018 14:45
-
Liga Inggris 16 Juli 2018 13:45
Mau Mateo Kovacic, Duo Manchester Diminta Siapkan Uang Segini
-
Liga Inggris 13 Juli 2018 22:24
-
Piala Dunia 13 Juli 2018 12:00
Kevin De Bruyne Gagal Paham Dengan Kritikan Untuk Raheem Sterling
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...