
Bola.net - Gustavo Poyet menyebut Chelsea sebagai tim terbaik di Premier League sejauh ini, menjelang kedatangan The Blues di Stadium of Light pekan ini.
Sunderland akan menjamu sang pemimpin klasemen liga, yang masih belum terkalahkan hingga saat ini. Poyet dan timnya pernah mengalahkan Chelsea di pertemuan terakhir mereka di Stamford Bridge, April lalu.
"Ada banyak alasan untuk ini, karena semua orang tahu Jose Mourinho sebelumnya tak pernah kalah di laga kandang bersama Chelsea di liga, dan ada banyak hal lain yang terjadi di hari itu ," tutur Poyet pada reporter.
"Saya pikir sekarang akan berbeda, karena anda bermain melawan Chelsea yang benar-benar berbeda. Saya pikir sejauh ini mereka yang terbaik di liga. Itulah yang saya lihat dari permainan mereka. Banyak tim yang sudah bermain baik melawan mereka dan hanya meraih hasil imbang. Ini akan jadi tantang yang bagus untuk tim kami," pungkasnya.
Sunderland tengah berada di peringkat 14 klasemen sementara dan baru menang dua kali di liga musim ini. [initial]
(sm/rer)
Sunderland akan menjamu sang pemimpin klasemen liga, yang masih belum terkalahkan hingga saat ini. Poyet dan timnya pernah mengalahkan Chelsea di pertemuan terakhir mereka di Stamford Bridge, April lalu.
"Ada banyak alasan untuk ini, karena semua orang tahu Jose Mourinho sebelumnya tak pernah kalah di laga kandang bersama Chelsea di liga, dan ada banyak hal lain yang terjadi di hari itu ," tutur Poyet pada reporter.
"Saya pikir sekarang akan berbeda, karena anda bermain melawan Chelsea yang benar-benar berbeda. Saya pikir sejauh ini mereka yang terbaik di liga. Itulah yang saya lihat dari permainan mereka. Banyak tim yang sudah bermain baik melawan mereka dan hanya meraih hasil imbang. Ini akan jadi tantang yang bagus untuk tim kami," pungkasnya.
Sunderland tengah berada di peringkat 14 klasemen sementara dan baru menang dua kali di liga musim ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 November 2014 23:41
-
Liga Inggris 28 November 2014 22:52
-
Liga Inggris 28 November 2014 22:12
Schwarzer Salut Cech Tetap Profesional Meski Dikudeta Courtois
-
Liga Inggris 28 November 2014 22:11
-
Liga Inggris 28 November 2014 21:46
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...