
Bola.net - - Slaven Bilic sudah mengadakan pembicaraan dengan co-owner West Ham, David Sullivan, seiring upayanya mempertahankan posisinya di klub, menurut Goal International.
Pria Kroasia menemukan dirinya dalam tekanan besar usai mencatatkan start buruk bersama tim di musim 2017/18.
Tiga laga sudah mereka mainkan, dan Hammers kini duduk di dasar klasemen Premier League dan sama sekali tidak menunjukkan tanda-tanda apik di atas lapangan.
Kekalahan 0-3 dari Newcastle pekan lalu membuat mereka terperosok semakin dalam dan Bilic pun mendapat tekanan untuk mundur.
Slaven Bilic
Pada BBC, sang manajer sempat mengatakan: "Namun seperti semua klub, bisa terjadi pasang surut dan tidak akan ada yang bisa membuat kami keluar dari situasi ini kecuali diri kami sendiri."
"Dengar, saya manajernya, tugas saya adalah terus percaya diri dan yakin di situasi apapun. Bahkan ketika kami bermain buruk, di situlah anda melihat pentingnya posisi saya. Saya belum berubah sama sekali."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Agustus 2017 23:46
-
Liga Inggris 27 Agustus 2017 21:30
-
Liga Inggris 27 Agustus 2017 16:58
-
Liga Inggris 27 Agustus 2017 16:37
-
Liga Inggris 27 Agustus 2017 16:16
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...