
Pemain berusia 24 tahun sudah lama dikaitkan dengan kepindahan ke Arsenal dan Stoke City dalam beberapa hari terakhir.
Namun meski demikian, Jones diklaim merasa bahagia dan siap terus bertahan di Old Trafford untuk memperjuangkan tempatnya di tim inti, menurut laporan yang diturunkan Guardian.
Kabar ini tentu akan memuaskan Jose Mourinho, yang ingin menggunakan sang bek dalam rencananya musim ini.
Sang manajer sempat mengatakan: "Saya tidak sabar menanti September dan Europa League serta Piala Liga, sehingga saya bisa memberikan para pemain kesempatan untuk bermain."
Disebutkan bahwa Mourinho sendiri memang ingin Jones bertahan dan sudah menjamin kesempatan bermain untuknya.
Kabar ini muncul usai asisten manajer Stoke, Mark Bowen, sebelumnya mengkonfirmasi bahwa timnya memang tertarik untuk memboyong Jones di musim panas. [initial]
(gua/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Agustus 2016 22:42
-
Liga Inggris 23 Agustus 2016 22:30
-
Liga Inggris 23 Agustus 2016 15:17
-
Liga Inggris 23 Agustus 2016 14:55
-
Liga Inggris 23 Agustus 2016 14:52
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...