
Bola.net - Kiper Arsenal, Petr Cech membicarakan kembali kekalahan mengejutkan The Gunners di laga pertama Premier League melawan West Ham. Saat itu, The Gunners kalah dengan skor 0-2.
Petr Cech sendiri menjadi pesakitan pada laga tersebut. Mantan kiper Chelsea itu disebut-sebut sebagai biang keladi atas kekalahan Arsenal di Emirates Stadium.
Namun dikatakan Cech, kekalahan tersebut adalah sebuah kebetulan karena para pemain Arsenal ia sebut terlalu bersemangat menghadapi laga, namun nyatanya mereka justru terlalu lamban dalam permainan.
"Itu hanya kebetulan. Kami semua penuh semangat menyongsong laga ini dan kemudian babak pertama benar-benar lambat," ungkapnya.
"Ada sedikit kekurangan ritme, dan anda berpikir: 'Mari kita tempatkan sedikit energi di sini'. Jadi saat bola tendangan bebas Dimitri Payet datang, saya pikir: 'mari kita pergi dan mendapatkan bola kemudian membuat sesuatu terjadi". Sebuah serangan balik cepat atau apapun itu. Dan inilah di mana kesalahan itu datang, karena tak ada cara bagi saya mendapatkan bola itu," tutupnya.[initial]
(ts/dzi)
Petr Cech sendiri menjadi pesakitan pada laga tersebut. Mantan kiper Chelsea itu disebut-sebut sebagai biang keladi atas kekalahan Arsenal di Emirates Stadium.
Namun dikatakan Cech, kekalahan tersebut adalah sebuah kebetulan karena para pemain Arsenal ia sebut terlalu bersemangat menghadapi laga, namun nyatanya mereka justru terlalu lamban dalam permainan.
"Itu hanya kebetulan. Kami semua penuh semangat menyongsong laga ini dan kemudian babak pertama benar-benar lambat," ungkapnya.
"Ada sedikit kekurangan ritme, dan anda berpikir: 'Mari kita tempatkan sedikit energi di sini'. Jadi saat bola tendangan bebas Dimitri Payet datang, saya pikir: 'mari kita pergi dan mendapatkan bola kemudian membuat sesuatu terjadi". Sebuah serangan balik cepat atau apapun itu. Dan inilah di mana kesalahan itu datang, karena tak ada cara bagi saya mendapatkan bola itu," tutupnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 11 Oktober 2015 23:11
-
Liga Inggris 11 Oktober 2015 15:24
-
Liga Inggris 10 Oktober 2015 18:22
-
Liga Inggris 10 Oktober 2015 10:00
-
Liga Champions 10 Oktober 2015 00:20
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...