
Bola.net - - merilis pernyataan bahwa mereka tak bisa memainkan Joel Matip lawan Manchester United karena masih harus mencari tahu statusnya apakah boleh dimainkan atau tidak di liga oleh FIFA.
Masalah ini berawal dari keengganan Matip untuk memperkuat di pentas Piala Afrika. Bek berusia 25 tahun tersebut sudah menyampaikan keinginan itu jauh-jauh hari sebelumnya.
Pihak timnas Kamerun pun tak memasukkan namanya dalam skuat yang berlaga di kompetisi tersebut. Akan tetapi, mereka tak kunjung mengkonfirmasikan apakah Matip bisa main bagi Liverpool atau tidak selama Piala Afrika dihelat.
Karena situasi yang tidak jelas itulah, maka Liverpool terpaksa tak bisa memainkan Matip lawan MU di Old Trafford, Minggu . Mereka pun lantas mendesak FIFA untuk segera menjernihkan masalah tersebut.
"Matip, yang tidak termasuk dalam skuad final Kamerun untuk Piala Afrika, sebelumnya telah mengkomunikasikan pengunduran dirinya dari timnas, dengan penampilan terakhirnya untuk Kamerun terjadi di September 2015."
"Federasi Sepakbola Kamerun gagal mengkonfirmasikan bahwa oleh karena itu Matip bisa bermain bagi kami selama periode Piala Afrika. Liverpool kemudian telah berulang kali berusaha, karena ini hal yang mendesak, meminta kejelasan dari FIFA dalam hal ini. Ini termasuk jaminan pemain dipanggil untuk turnamen sesuai dengan regulasi yang ada."
"Menurut pandangan Liverpool sang pemain harusnya bisa dimainkan untuk klub periode kompetisi dan akan terus mengusahakan resolusi yang cepat dan tidak ambigu."
Baca Juga:
- Jelang MU, Klopp Nantikan Dua Bintangnya
- Liverpool Dianggap Timpang Tanpa Mane
- Klopp Beber Kondisi Terkini Para Pemain Liverpool Yang Cedera
- Hyypia: Kemampuan Joel Matip Penting Bagi Permainan Liverpool
- Klopp Lagi-lagi Ogah Salahkan Karius
- Matip Tak Akan Ikut Piala Afrika
- Ini Reaksi Klopp Tahu Rooney Memilihnya sebagai Pelatih Terbaik FIFA 2016
- Kiper Liverpool Tantang Mourinho Panaskan Suasana Old Trafford
- Carragher Tak Berharap Rooney Starter Lawan Liverpool
- Head-to-head: Manchester United vs Liverpool
- Data dan Fakta Premier League: Manchester United vs Liverpool
- Prediksi Manchester United vs Liverpool 15 Januari 2017
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 15 Januari 2017 22:14
-
Liga Inggris 15 Januari 2017 21:55
-
Liga Inggris 15 Januari 2017 21:00
-
Liga Inggris 15 Januari 2017 19:40
-
Liga Inggris 15 Januari 2017 19:26
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...