
Bola.net - Meski dikritik karena tak banyak membenahi sektor pertahanan, kedatangan Radamel Falcao ke Manchester United diperkirakan akan menambah alternatif skema serangan tim di musim kompetisi kali ini.
Menurut laporan yang diturunkan oleh Man News, Louis van Gaal bakal punya dua formasi alternatif yang bisa ia gunakan untuk membantu tim kembali ke zona Liga Champions musim ini.
Formasi pertama adalah 3-5-2, di mana Falcao bakal ditandemkan di lini depan bersama Wayne Rooney. Sementara itu, tiga pemain anyar lain: Daley Blind, Ander Herrera, dan Angel di Maria bakal difungsikan sebagai penopang dua striker hebat tersebut.

Namun andai ingin mengakomodasi kehadiran Adnan Januzaj, Van Gaal juga bisa menurunkan pakem 4-3-3. Falcao bakal jadi striker tunggal di lini depan, sementara Rooney dan Januzaj akan bermain lebih melebar.

United hingga saat ini masih belum meraih kemenangan di tiga laga perdana mereka di Premier League. Akankah kehadiran Falcao bakal mengubah peruntungan Setan Merah musim ini? Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
(man/rer)
Menurut laporan yang diturunkan oleh Man News, Louis van Gaal bakal punya dua formasi alternatif yang bisa ia gunakan untuk membantu tim kembali ke zona Liga Champions musim ini.
Formasi pertama adalah 3-5-2, di mana Falcao bakal ditandemkan di lini depan bersama Wayne Rooney. Sementara itu, tiga pemain anyar lain: Daley Blind, Ander Herrera, dan Angel di Maria bakal difungsikan sebagai penopang dua striker hebat tersebut.

Namun andai ingin mengakomodasi kehadiran Adnan Januzaj, Van Gaal juga bisa menurunkan pakem 4-3-3. Falcao bakal jadi striker tunggal di lini depan, sementara Rooney dan Januzaj akan bermain lebih melebar.

United hingga saat ini masih belum meraih kemenangan di tiga laga perdana mereka di Premier League. Akankah kehadiran Falcao bakal mengubah peruntungan Setan Merah musim ini? Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 1 September 2014 22:17
-
Liga Inggris 1 September 2014 22:14
-
Liga Inggris 1 September 2014 21:59
-
Open Play 1 September 2014 21:04
-
Liga Inggris 1 September 2014 20:59
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...