
Bola.net - Perang komentar terjadi antara pelatih timnas Inggris Roy Hodgson dengan pelatih Manchester United Louis van Gaal. Adu argumen di pers ini dipicu kondisi cedera Luke Shaw.
Hodgson memulai dengan mengatakan bahwa Van Gaal memaksa Shaw bekerja terlalu keras di United hingga mengalami cedera. Van Gaal memang pernah mengatakan bahwa Shaw kurang fit untuk standarnya.
"Saya rasa masalah utama Shaw adalah dia masih muda, tubuhnya masih berkembang. Tapi dia harus sadar bahwa untuk memenuhi standar fisik Van Gaal, dia harus bekerja sangat-sangat keras," tukas Hodgson.
Van Gaal kemudian membalas ucapan Hodgson. Van Gaal menegaskan bahwa ia sudah memberikan porsi latihan yang tepat kepada Sham.
"mengenai Shaw, saya sudah baca artikel kotor tentang dia. Saya memang mengatakan bahwa kondisinya tidak cukup fit ketika kami di Amerika Serikat. tapi saya sudah mengubah program latihannya. Shaw bekerja dengan fantastis, dia melakukan semua tugasnya dengan sangat baik. Dia bisa jadi panutan," tegas Van Gaal kepada Sky Sports.
Lebih lanjut Van Gaal juga mengingatkan bahwa Hodgson tidak pantas bicara soal kondisi Shaw tanpa melihat situasinya secara langsung.
"Shaw memang cedera, tapi Hodgson tak pantas menilainya sekarang. Hodgson tidak pantas memberi penilaian karena dia tidak melihat latihan Shaw di sini." (sky/hsw)
Hodgson memulai dengan mengatakan bahwa Van Gaal memaksa Shaw bekerja terlalu keras di United hingga mengalami cedera. Van Gaal memang pernah mengatakan bahwa Shaw kurang fit untuk standarnya.
"Saya rasa masalah utama Shaw adalah dia masih muda, tubuhnya masih berkembang. Tapi dia harus sadar bahwa untuk memenuhi standar fisik Van Gaal, dia harus bekerja sangat-sangat keras," tukas Hodgson.
Van Gaal kemudian membalas ucapan Hodgson. Van Gaal menegaskan bahwa ia sudah memberikan porsi latihan yang tepat kepada Sham.
"mengenai Shaw, saya sudah baca artikel kotor tentang dia. Saya memang mengatakan bahwa kondisinya tidak cukup fit ketika kami di Amerika Serikat. tapi saya sudah mengubah program latihannya. Shaw bekerja dengan fantastis, dia melakukan semua tugasnya dengan sangat baik. Dia bisa jadi panutan," tegas Van Gaal kepada Sky Sports.
Lebih lanjut Van Gaal juga mengingatkan bahwa Hodgson tidak pantas bicara soal kondisi Shaw tanpa melihat situasinya secara langsung.
"Shaw memang cedera, tapi Hodgson tak pantas menilainya sekarang. Hodgson tidak pantas memberi penilaian karena dia tidak melihat latihan Shaw di sini." (sky/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 29 Agustus 2014 23:26
-
Liga Inggris 29 Agustus 2014 23:14
-
Liga Italia 29 Agustus 2014 22:39
Bertahan di Fiorentina, Cuadrado Bikin Bayern, Barca dan MU Gigit Jari
-
Liga Inggris 29 Agustus 2014 22:26
-
Liga Inggris 29 Agustus 2014 22:22
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:52
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...