
Nama Pique tak terlalu menunjol ketika membela ketika masih ada Carles Puyol di klub tersebut. Bahkan ada anggapan ia bisa tampil bagus karena ditopang oleh defender lengendaris Blaugrana tersebut.
Namun selepas Puyol pensiun, Pique membuktikan bahwa dirinya memang bek yang berkualitas. Ia juga terus membantu Barca memenangi banyak gelar juara.
Kesigapan Pique dalam mengawal lini belakang Barca mendapat acungan jempol dari Ferdinand. Ketika mantan bek timnas Inggris itu ditanya siapakah bek yang paling membuatnya tekesan saat ini, Ferdinand pun langsung menyebut nama kekasih Shakira tersebut.
For me... @3gerardpique is the best in the world right now! #AskRio https://t.co/ek23wtEiG3
— Rio Ferdinand (@rioferdy5) March 10, 2016
"Bagi saya.... @3gerardpique adalah yang terbaik di dunia saat ini!"
Ferdinand memang cukup mengenal sosok Pique. Maklum saja Pique pernah gabung di Manchester United. Ia sempat bermain 13 kali bagi Setan Merah sebelum akhirnya kembali ke Barca pada tahun 2008. [initial]
Baca Juga:
- Kebiasaan Pique Ini Mulai Buat Barcelona Gerah
- Gerard Pique Pensiun di River Plate?
- Pique Latih Akurasi dengan Darth Vader
- Messi: 100 Gol? 100 Gol yang Mana?
- Puji Enrique, Pique Harap Barca Segera Kunci Juara La Liga
- Pique: Bartra? Itu Urusan Pelatih
- Pique: Mascherano Tak Pede Tendang Penalti
- Pique: Saya Ingin Jadi Striker, Tapi Pasti Kalah dari Trio MSN
- Demi Shakira, Pique Akan Pensiun di Kolombia
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 9 Maret 2016 19:48
-
Liga Spanyol 9 Maret 2016 18:30
-
Liga Inggris 9 Maret 2016 16:30
-
Liga Spanyol 9 Maret 2016 10:41
-
Liga Spanyol 9 Maret 2016 10:23
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...