
Bola.net - - Damien Duff belum lama ini mengatakan bahwa ia menangis usai dipastikan meninggalkan dan eks Rep. Irlandia itu mengaku sudah membuat keputusan yang salah.
Duff sendiri bermain produktif di The Blues, sebelum ia akhirnya memutuskan bergabung dengan Newcastle di 2006.
Duff memainkan peran vital ketika timnya memenangkan dua trofi Premier League dan satu Piala Liga di bawah asuhan Jose Mourinho.
Dan sang pemain kini mengaku menyesal ia sudah memutuskan untuk hengkang dari tim London Barat terlalu cepat.
Duff
"Saya menangis di hari di mana saya pergi dari Chelsea. Jika dilihat lagi, sepertinya mungkin saya membuat keputusan yang salah, saya tidak pernah menangis ketika meninggalkan Blackburn, Newcastle, atau Fulham, atau ketika saya pensiun. Namun itu keputusan saya sendiri," tutur Duff di FFT.
Duff menambahkan: "Saya hampir gabung Liverpool dua atau tiga kali. Pertama di tahun pertama atau kedua sebelum saya bergabung dengan Chelsea, saya bisa saja pergi ke sana, namun Blackburn ingin membeli saya dengan mahal, tidak banyak klub yang bisa membeli saya kala itu!"
"Dan kemudian ketika saya meninggalkan Chelsea, hal itu juga hampir terjadi."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 23:41
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 19:45
-
Liga Italia 28 Februari 2017 19:03
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 17:07
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 15:05
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...