
Bola.net - - Bek tengah Liverpool, Joel Matip, mengungkapkan bahwa saat masih kecil ia begitu mengidolakan Zinedine Zidane dan Patrick Vieira.
Matip lahir dan besar di Jerman meski berpaspor Kamerun. Di negera inilah, ia mengasah bakat sepakbolanya. Dan di negara itu pula, ia bisa dengan mudah mengakses banyak informasi terkait sepakbola dunia khususnya Eropa.
Bek berusia 25 tahun ini mulai berlatih mengasah ketrampilan olah bolanya sejak tahun 1995 di klub SC Weitmar 45, dan kemudian berlanjut ke Vfl Bochum sejak tahun 1997, sebelum akhirnya hijrah ke Schalke pada tahun 2000.
Saat masih kecil itulah, Matip mengaku ia begitu mengidolakan dua legenda asal Prancis, Zidane dan Vieira, yang namanya tenar bersama Real Madrid dan tersebut.
'Ketika saya benar-benar muda pahlawan saya adalah Zinedine Zidane dan Patrick Vieira," ungkap Matip pada Liverpool Echo.
"Ketika berada di atas lapangan saya ingin menjadi seperti mereka," kenangnya.
Namun, ia menambahkan bahwa ada sosok lain yang lebih ia kagumi ketimbang kedua legenda itu. Sosok itu tak lain adalah kakaknya sendiri.
"Tapi ketika saya masih benar-benar kecil idola saya adalah saudara saya (Marvin Matip). Ia enam tahun lebih tua dari saya. Saudara kecil selalu ingin melakukan apa yang kakak mereka lakukan. Jadi sejak saya masih berusia lima atau enam tahun saya ingin menjadi pemain profesional."
Baca Juga:
- Matip: Suatu Kehormatan Bisa Main di Liverpool
- Klopp Diyakini Tak Akan Lepas Sturridge
- Matip: Diego Costa Pemain yang Hebat
- Sturridge Menuju Southampton di Januari?
- Milner Bertekad Amankan Posisinya di Pos Bek Kiri
- Duet Lovren dan Matip Dipuji Legenda Liverpool
- Chelsea Diprediksi Finis di Atas Liverpool
- Lawan Southampton, Klopp Dikritik Karena Telat Masukkan Sturridge
- Kualitas Liverpool Diklaim Masih di Bawah Chelsea
- Carragher: Liverpool Kecewa Gagal Kalahkan Southampton
- Imbang Tanpa Gol Lawan Southampton, Liverpool Tetap Dipuji
- Wijnaldum: Ada Rasa Saling Menghormati di Skuat Liverpool
- Tolak MK Dons, Gerrard Ingin ke Liverpool
- Redknapp: Man of the Match MU Lawan Arsenal Adalah Herrera
- Liverpool dan Tottenham Berebut Gaet The Next Modric
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 23 November 2016 23:47
-
Liga Spanyol 23 November 2016 18:55
-
Liga Champions 23 November 2016 15:19
-
Liga Champions 23 November 2016 14:34
-
Liga Italia 23 November 2016 14:26
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:11
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:03
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...