
Bola.net - - Bos Manchester United, Jose Mourinho, mengkonfirmasi bahwa ia bahagia jika Andreas Pereira memutuskan menghabiskan sisa musim ini bersama .
Pemain 22 tahun kelahiran Duffel tersebut diikat oleh klub La Liga dengan status pinjaman selama semusim, namun United memasukkan klausul yang memungkinkan mereka memanggilnya lagi di bursa Januari.
Namun Pereira sendiri menegaskan bahwa ia tak ingin kembali ke Old Trafford di tengah musim, karena ingin melanjutkan perkembangan karirnya di Mestalla.
Dan Mourinho sepertinya juga tak ada niat untuk memanggilnya lebih cepat, meski belakangan United kesulitan mencari pemain paten di posisi sayap kanan.
Andreas Pereira
"Mereka memainkan sistem yang benar-benar berbeda dibanding kami dan dia bermain di posisi yang tidak kami punya," tutur Mourinho menurut Sportsmole.
"Kami akan butuh kabar terbaru dari mereka terkait ini."
"Namun pengalaman yang ia dapatkan, bermain di kompetisi yang bagus, di klub yang bagus, di klub yang sulit dengan basis suporter besar, dengan tekanan di sekitarnya, menurut saya itu akan bagus untuknya dan kami bahagia membiarkannya bertahan di sana."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2018 22:29
-
Liga Spanyol 20 Januari 2018 22:18
Neymar Disebut Akan Gabung Real Madrid, Begini Jawaban Zidane
-
Liga Spanyol 20 Januari 2018 22:04
-
Liga Spanyol 20 Januari 2018 20:32
-
Liga Spanyol 20 Januari 2018 20:13
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 21:16
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 21:00
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:48
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:40
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...