
Bola.net - Pintu bagi Manchester United untuk menggaet Claudio Marchisio kini terbuka lebar-lebar. Pasalnya, sang gelandang mengaku sudah mempertimbangkan untuk hijrah dari Juventus.
Menurut laporan yang dilansir oleh talkSPORT, Marchisio sudah gerah berada di Juve karena ia kini hanya menjadi pemain cadangan saja. Gelandang timnas Italia itu terpinggirkan oleh moncernya performa yang ditunjukkan oleh Paul Pogba. Oleh karena itulah, ia ingin hengkang dari Turin.
Hal ini tentu menjadi kabar baik bagi United yang memang disebut sudah mengincar gelandang 28 tahun itu sejak awal musim ini. Setan Merah memang tengah mencari gelandang berkualitas untuk menopang lini tengah mereka yang kini melemah.
David Moyes sejatinya sudah mendatangkan Marouane Fellaini di awal musim ini. Namun, performa gelandang Belgia itu tak sesuai harapan, dan kini malah terbelit cedera. Sementara itu, Michael Carrick memang masih cukup lumayan penampilannya, namun ia sudah cukup berumur dan membutuhkan partner yang lebih bertenaga. [initial]
(ts/dim)
Menurut laporan yang dilansir oleh talkSPORT, Marchisio sudah gerah berada di Juve karena ia kini hanya menjadi pemain cadangan saja. Gelandang timnas Italia itu terpinggirkan oleh moncernya performa yang ditunjukkan oleh Paul Pogba. Oleh karena itulah, ia ingin hengkang dari Turin.
Hal ini tentu menjadi kabar baik bagi United yang memang disebut sudah mengincar gelandang 28 tahun itu sejak awal musim ini. Setan Merah memang tengah mencari gelandang berkualitas untuk menopang lini tengah mereka yang kini melemah.
David Moyes sejatinya sudah mendatangkan Marouane Fellaini di awal musim ini. Namun, performa gelandang Belgia itu tak sesuai harapan, dan kini malah terbelit cedera. Sementara itu, Michael Carrick memang masih cukup lumayan penampilannya, namun ia sudah cukup berumur dan membutuhkan partner yang lebih bertenaga. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 6 Februari 2014 23:27
-
Liga Italia 6 Februari 2014 23:02
-
Liga Italia 6 Februari 2014 19:48
-
Liga Italia 6 Februari 2014 18:34
-
Editorial 6 Februari 2014 17:38
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:11
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:03
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...