
Tiga nama terakhir memang tampil gemilang saat dimainkan sebagai bek tengah. Bielik memang berposisi asli sebagai gelandang tengah, namun pada laga uji coba, Wenger mencobanya sebagai bek tengah sebagai pengganti Per Mertesacker yang cedera.
Begitu juga nama Chambers dan Holding yang juga tampil apik selama pramusim. Saat ditanya tentang kemungkinan salah satu dari tiga pemain itu menjadi pengganti selama Mertesacker cedera, Wenger memberikan jawabannya.
"Pada saat ini Mertesacker absen dan Laurent Koscielny masih berlibur, ditambah Gabriel," ujar Wenger usai menang 3-1 lawan Chivas Guadalajara.
"Salah satu dari mereka akan bermain di awal musim, atau setidaknya berada dalam skuat. Saat ini saya melihat semua orang dan setelah itu saya akan membuat keputusan akhir," sambungnya.
"Tapi seperti yang anda baru katakan, adalah benar bahwa Holding beradaptasi dengan cepat. Tiga pemain itu memiliki kualitas dan semuanya minim pengalaman. Saya harus membuat keputusan itu dalam dua pekan," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 31 Juli 2016 19:53
-
Liga Inggris 31 Juli 2016 18:12
-
Liga Inggris 31 Juli 2016 17:45
-
Liga Inggris 31 Juli 2016 16:38
-
Liga Inggris 31 Juli 2016 15:54
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...