
Bola.net - Pelatih Manchester City, Manuel Pellegrini memberikan peringatan kepada Chelsea bahwa kompetisi musim ini sama sekali belum usai dan mereka belum memenangkan gelar. The Blues saat ini unggul tiga poin dari The Citizens.
Menurut Pellegrini, kompetisi musim ini dan persaingan antara Chelsea dengan Manchester City untuk menjadi yang terbaik masih akan terus berlanjut hingga lima bulan ke depan. Karena itu, ditegaskan mantan pelatih Malaga ini, tak ada tim yang mengklaim juara para bulan Desember.
"Anda tak pernah memenangkan gelar para bulan Desember. Kami punya lima bulan yang panjang untuk terus bermain sebaik yang telah kami lakukan sejauh ini. Dan kami akan melihat di akhir musim, siapa tim yang memiliki poin terbanyak," ujarnya.
Meskipun mengakui bahwa mempertahankan gelar selalu lebih sulit, apalagi di tambah dengan penampilan apik Chelsea musim ini, Pellegrini mengaku dirinya hanya fokus memikirkan penampilan The Citizens untuk terus membaik.
"Kami tak berpikir tentang Chelsea, kami hanya berpikir tentang tim kami. Kami tahu adalah penting untuk memiliki tekanan pada diri sendiri," tandasnya.[initial]
(tds/dzi)
Menurut Pellegrini, kompetisi musim ini dan persaingan antara Chelsea dengan Manchester City untuk menjadi yang terbaik masih akan terus berlanjut hingga lima bulan ke depan. Karena itu, ditegaskan mantan pelatih Malaga ini, tak ada tim yang mengklaim juara para bulan Desember.
"Anda tak pernah memenangkan gelar para bulan Desember. Kami punya lima bulan yang panjang untuk terus bermain sebaik yang telah kami lakukan sejauh ini. Dan kami akan melihat di akhir musim, siapa tim yang memiliki poin terbanyak," ujarnya.
Meskipun mengakui bahwa mempertahankan gelar selalu lebih sulit, apalagi di tambah dengan penampilan apik Chelsea musim ini, Pellegrini mengaku dirinya hanya fokus memikirkan penampilan The Citizens untuk terus membaik.
"Kami tak berpikir tentang Chelsea, kami hanya berpikir tentang tim kami. Kami tahu adalah penting untuk memiliki tekanan pada diri sendiri," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Desember 2014 23:27
-
Liga Inggris 23 Desember 2014 20:56
-
Liga Inggris 23 Desember 2014 17:35
-
Liga Inggris 23 Desember 2014 17:23
-
Liga Inggris 23 Desember 2014 17:15
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...